TAG
difabel
-
Mengintip Pemberdayaan Penyandang Disabilitas di Difabel Zone Yogyakarta
Sejak tahun 2016, Difabel Zone memberdayakan difabel untuk memproduksi batik, hingga mereka kini dapat mandiri secara finansial.
Sabtu, 12 Desember 2020 -
Penyandang Disabilitas Bisa Mendapat Layanan Pencarian Kerja di ULD Ketenagakerjaan
Penyandang disabilitas dapat mengikuti pelayanan penempatan tenaga kerja baik secara manual atau dalam jaringan.
Selasa, 1 Desember 2020 -
Komite Disabilitas DIY Tanggapi Soal Rencana Pembangunan Pusat Studi Disabilitas
Komite Disabilitas DIY menyarankan agar pemerintah DIY terlebih dahulu mematangkan konsep pembangunan pusat studi untuk penyandang disabilitas.
Senin, 30 November 2020 -
Dinsos DI Yogyakarta Dukung Pembangunan Pusat Studi untuk Disabilitas
Pembuatan pusat studi PD bisa dikelola dan dikembangkan bersamaan dengan balai rehab daripada harus membangun gedung baru.
Senin, 30 November 2020 -
Komite Hak Disabilitas Harapkan Dewan dan Pemda Pastikan Tak Ada Lagi Sekolah Menolak Difabel
Perwakilan DPRD DIY merekomendasikan adanya pusat studi yang mampu memfasilitasi penyandang disabilitas yang kesulitan mendapat hak pendidikan.
Senin, 30 November 2020 -
DPRD DIY Rekomendasikan Pembangunan Pusat Studi Untuk Disabilitas
Wakil Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) Huda Tri Yudiana memberikan rekomendasi
Jumat, 27 November 2020 -
Refleksi 6 Tahun DI Yogyakarta sebagai Provinsi Inklusif, Sejauh Mana Kepedulian Pemerintah?
Namun, selama enam tahun berjalan masih banyak ditemui pelanggaran terhadap hak-hak penyandang disabilitas maupun belum terjalankannya
Jumat, 27 November 2020 -
Memprihatinkan, Tenaga Pendamping Disabilitas se-DIY Hanya Ada Lima Orang
Pemerintah Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) siap merevisi Peraturan Daerah (Perda) DIY Nomor 4 Tahun 2012 tentang Perlindungan
Jumat, 27 November 2020 -
Komite Hak Disabilitas Terima 120 Aduan Kalangan Disabilitas Belum Dapat Bantuan Sosial COVID-19
Komite Hak Disabilitas DIY melaporkan telah menerima aduan dari masyarakat terkait penyandang disabilitas yang tidak mendapat bantuan sosial COVID-19.
Selasa, 24 November 2020 -
Gadis Difabel Asal Kulon Progo Jadi Korban Pemerkosaan Tetangganya Sendiri
Pelaku melakukan tindak asusila terhadap korban yang mengidap keterbelakangan mental.
Jumat, 6 November 2020 -
Cerita Sabar Gorky, Pria Asal Solo dengan Satu Kaki Taklukan Tiga Puncak Tertinggi di Dunia
Sabar Gorky adalah salah satu bantahan tanpa kata-kata bila ada anggapan hanya ada ketidakberdayaan dalam keterbatasan fisik.
Rabu, 28 Oktober 2020 -
DPRD DIY Baru Akan Bentuk Pansus untuk Bahas Raperda Pendidikan Khusus
Raperda penyelenggaraan pendidikan khusus di DIY baru akan dikaji oleh Bappemperda DPRD DIY.
Kamis, 15 Oktober 2020 -
Pemkab Sleman Berikan Jaminan Sosial pada 225 Penyandang Disabilitas Berat
Pemerintah Kabupaten Sleman memberikan bantuan berupa jaminan sosial kepada penyandang disabilitas berat.
Selasa, 29 September 2020 -
Tokopedia Gulirkan Program Pemberdayaan UMKM Lokal Perempuan dan Difabel di Yogya
Program tersebut, dihadirkan sebagai bentuk apresiasi terhadap para pelaku UMKM, yang mampu memberikan sumbangsih nyata, untuk perekonomian Tanah Air.
Selasa, 8 September 2020 -
Pasutri di Kulon Progo Tega Aniaya dan Ikat Anak Kandung di Kandang Kambing
Korban menderita lebam di bagian mata dan sekujur tubuhnya dan sempat mendapatkan perawatan selama beberapa hari di RSUP dr Sardjito.
Selasa, 18 Agustus 2020 -
Disdukcapil Klaten Kembali Aktifkan Program Pelaut Bala bagi Lansia dan Difabel
Inovasi Pelayanan jemput bola ini untuk melaksanakan pelayanan rekam digital seperti iris mata, foto wajah dan sidik jari.
Jumat, 7 Agustus 2020 -
Pantang Minta-minta, Pasangan Difabel di Yogyakarta Ini Pilih Berjualan Roti untuk Bertahan Hidup
Meski memiliki keterbatasan fisik, pantang bagi mereka berdua untuk meminta-minta dan berpangku tangan.
Rabu, 8 Juli 2020 -
PPDB bagi Anak Berkebutuhan Khusus
Calon peserta didik yang akan mendaftar harus melalui tahapan – tahapan, mulai pendaftaran, assesment, observasi dan penempatan kelas.
Jumat, 12 Juni 2020 -
PPDB 2020, Daya Tampung Siswa Difabel di SDN Yogyakarta Mencapai 10 Persen Lebih
Penerimaan peserta didik baru (PPDB) SD Negeri (SDN) di Yogyakarta akan dilaksanakan secara real time online (RTO) pada 24-25 Juni 2020.
Rabu, 10 Juni 2020 -
Wujudkan Pengadilan Agama Ramah Difabel, PA Yogyakarta Jalin Kerja Sama dengan SAPDA
Program kerjasama ini merupakan langkah awal yang baik untuk menerapkan layanan ramah difabel di setiap wilayah setempat terkhusus PA Yogyakarta.
Senin, 8 Juni 2020