TOPIK
Gunungkidul
-
Nyaris tak ada antrean kendaraan di pintu retribusi Pantai Baron, baik roda dua, roda empat, hingga kendaraan besar seperti bus.
-
Sebanyak 5 gereja di Kabupaten Gunungkidul mendapatkan proses sterilisasi pada Rabu (23/12/2020).
-
Pengelola Terminal Dhaksinarga Wonosari, Gunungkidul mengeluarkan kebijakan khusus selama libur Natal dan Tahun baru ini.
-
Keputusan menghentikan sementara aktivitas belajar muncul setelah Satgas COVID-19 berunding pada Senin (21/12/2020).
-
Pasalnya Pemerintah Kabupaten (Pemkab) dan DPRD Gunungkidul telah menyepakati Peraturan Daerah (Perda) terkait perempuan dan anak.
-
Dinas Pariwisata (Dispar) Gunungkidul akan menerjunkan ratusan personel selama libur akhir tahun 2020 ini.
-
Kebijakan ini diambil demi meminimalisir terjadinya mobilitas hingga kerumunan masyarakat dalam jumlah besar.
-
Lantaran dianggap mendadak, Dinkes Gunungkidul belum siap untuk instruksi tersebut jika harus diberlakukan pada libur akhir tahun ini.
-
Baik saat perayaan Natal ataupun Malam Tahun Baru nanti, Immawan memastikan Pemkab Gunungkidul akan membatasi kegiatan massa.
-
Operasi pengamanan Natal 2020 dan Tahun Baru 2021 akan dilakukan mulai hari ini hingga 4 Januari 2021.
-
Pasca-rekor 50 kasus baru pada Sabtu kemarin, jumlah terkonfirmasi positif di Kabupaten Gunungkidul pada Minggu (20/12/2020) bertambah 10 kasus.
-
Kronologi 16 Santri di Wonosari Terpapar Covid-19, Awalnya Salah Satu Santri Mengeluh Diare
-
Tiap penerima akan mendapatkan bansos dalam bentuk tunai sebesar Rp 200 ribu per bulan. Bantuan ini akan diberikan selama 3 bulan ke depan.
-
Dinkop Gunungkidul tengah mendorong pelaku UMKM memanfaatkan program pemasaran produk.
-
Dinkes Gunungkidul sedang melakukan proses pendataan warganya untuk program vaksinasi.
-
Tanah amblas (sinkhole) dilaporkan terjadi di Pedukuhan Jelok, Kalurahan Pacarejo, Semanu.
-
Fokus PHRI Gunungkidul saat ini adalah memastikan protokol kesehatan (prokes) tetap dijalankan oleh seluruh anggota.
-
Per 5 Desember 2020, masa kampanye bagi seluruh peserta Pilkada berakhir serentak.
-
Pestisida dibutuhkan untuk mengendalikan hama tikus dan uret (larva), yang mana serangan skala ringan mulai muncul.
-
KPU Gunungkidul memutuskan memperpanjang batas waktu maksimal Rapid Test bagi petugas KPPS hingga 8 Desember mendatang.
-
Dinas Pariwisata Gunungkidul menjamin protokol kesehatan (prokes) tetap berjalan sebagaimana mestinya selama libur akhir tahun nanti.
-
Gesing menjadi satu dari 3 lokasi yang diproyeksikan pemerintah pusat sebagai pelabuhan laut di DIY.
-
Dinkes melakukan kolaborasi kelembagaan untuk mensosialisasikan gerakan 3M (Menguras, Menutup, Mengubur/Mendaur ulang) ke masyarakat.
-
ABCDE ini merupakan singkatan dari Abstinence, Be Faithful, use Condom, no Drugs, dan Early Testing/Treatment.
-
BPBD Gunungkidul belum lama ini telah merampungkan proyek rehabilitasi dan rekonstruksi dampak Badai Cempaka.
-
Penambahan kasus positif COVID-19 ini menjadi rekor penambahan tertinggi dalam sehari.
-
Menjelang pelaksanaan Pilkada 2020, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Gunungkidul menaikkan target partisipasi pemilih.
-
Tersangka diduga melakukan penggelapan dana pembangunan Balai Kalurahan Baleharjo, menyebabkan negara mengalami kerugian Rp 353 juta.
-
Meski baru pertama kalinya, petani bawang merah di Pacarejo tersebut diproyeksikan mampu mendulang keuntungan besar.
-
Koordinasi masih jadi kendala penanganan bencana di Gunungkidul. Padahal konsolidasi dan koordinasi menjadi kunci utama mitigasi bencana.
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved