Kisah Inspiratif
Kisah Eks Napiter Sekretaris Neo Jamaah Islamiyah, Akhiri Masa Pelarian Demi Sang Ibunda
Hadi merupakan eks petinggi Neo Jamaah Islamiyah (JI) yang dipaksa menyerah dan mengakhiri masa pelarian nan panjangnya.
Penulis: Azka Ramadhan | Editor: Gaya Lufityanti
Alhasil, Huda pun memilih cara lain lewat jalur film, yang di dalamnya menonjolkan peran dan penderitaan keluarga yang ditinggalkan lantaran harus menjalani pelarian atau tertangkap dengan label teroris. Faktor kedekatan dengan keluarga, terutama ibu, istri dan anak, diyakininya menjadi jalan pertaubatan yang tepat untuk para anggota jaringan organisasi teroris.
"Maka, peran keluarga harus didorong. Harapannya, film ini bisa digetok tular, supaya orang-orang yang terlibat di organisasi itu tidak harus ditangkap semua. Mereka semua punya ibu, punya istri, mereka pasti luluh sama orang-orang terdekatnya," ujarnya.
"Apalagi banyak juga yang sebenarnya sudah sadar, tapi bingung cara melepaskan dirinya. Nah, sekarang sudah ada contoh dari Mas Hadi, ini bisa ditiru. Toh, keinginan berbakti pada ibu dan keluarga itu, kan, tidak bisa disalahkan," urai Huda. (aka)
napiter
Jamaah Islamiyah (JI)
Tribunjogja.com
kisah inspiratif
Berita Inspiratif
terorisme
Yogyakarta
| Melirik Peluang Bisnis Level Kaki Lima Lingkungan Kampus di Jogja |
|
|---|
| Kisah Avis Haris dan Kedai Kopi Punk Ala Rich Yogya yang Sarat Filosofi |
|
|---|
| Kisah Eras Yudhanto, Pemuda Jogja Lestarikan Budaya Lewat Bregada Prajurit PJ2 |
|
|---|
| Kanca Taman: Buah Pikir Keresahan Perantau akan Ruang Hijau di Jogja |
|
|---|
| Kisah Sepasang Suami Istri Puluhan Tahun Jualan Carabikang di Pasar Prawirotaman Jogja |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.