Pengelola Bandara YIA Kulon Progo Nyatakan Kesiapannya Sebagai Embarkasi Haji DIY Mulai 2026
PT Angkasa Pura Indonesia atau InJourney Airports memastikan kesiapan Bandara YIA Kulon Progo untuk pelaksanaan Haji tahun depan
Penulis: Alexander Aprita | Editor: Muhammad Fatoni
TRIBUN JOGJA/Alexander Ermando
BANDARA YIA - Suasana Lobi Terminal di Area Keberangkatan Yogyakarta International Airport (YIA) di Kapanewon Temon, Kulon Progo, belum lama ini.
Sebagai informasi, Bandara YIA Kulon Progo ditetapkan sebagai Embarkasi dan Debarkasi Haji mulai 2026 mendatang berdasarkan Surat Keputusan (SK) Menteri Haji dan Umrah RI. SK tersebut ditandatangani pada 22 Oktober 2025.
Kepala Kantor Kementerian Agama (Kankemenag) Kulon Progo, Wahib Jamil mengatakan Embarkasi Haji DIY akan melayani jemaah haji dari 5 kabupaten/kota di DIY serta 6 kabupaten/kota di Jawa Tengah.
Asrama Haji nantinya memakai konsep hotel bubble.
"Nanti hotel-hotel berbintang di sekitar YIA akan dimanfaatkan sebagai Asrama Haji," jelas Wahib.(*)
Baca Juga
| Sepeda Motor Milik Warga di Wates Kulon Progo Digasak Maling, Kerugian Hingga Rp27 Juta |
|
|---|
| Ganti Rugi JJLS di Kulon Progo Tak Kunjung Dibayarkan, Warga Terdampak Menanti Kejelasan |
|
|---|
| Jadwal KA Bandara YIA Hari Ini Kamis 6 November 2025, KA Xpress Rp. 50 Ribu |
|
|---|
| Nasib Warga Kulon Progo yang Gagal Beli Lahan Pengganti Akibat UGR JJLS Belum Dibayarkan |
|
|---|
| Warga Terdampak JJLS di Kulon Progo Merasa Dibohongi Pemda DIY Usai Temui Dirjen Bina Marga KemenPU |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.