TAG
Porda DIY
-
Aturan Mutasi Atlet Porda DIY Jadi Minimal Dua Tahun Sebelum Pelaksanaan
Aturan baru ini ditetapkan dalam Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) DIY yang digelar pada Sabtu (11/2/2023) lalu.
Selasa, 14 Februari 2023 -
KONI Sleman Gelar Rakerkab Bahas Rencana Program Pembinaan Tahun 2023
Danang Maharsa mengapresiasi kinerja KONI Sleman dan cabang olahraga (cabor) yang telah sukses membuat Sleman meraih hattrick kembali pada Porda DIY .
Minggu, 12 Februari 2023 -
Athalia Wynne Prastika, Kapten Tim Basket Kota Yogyakarta yang Bertekad Ingin Tampil di PON 2024
Sebelumnya, Wynne tidak pernah terpikir bakal menjadi seorang pemain basket yang dapat membela Kota Yogyakarta di ajang Porda DIY.
Jumat, 18 November 2022 -
Kasus Dugaan Tindak Kekerasan Seksual Terhadap Seorang Atlet Perempuan Bantul oleh Sang Pelatih
Kekerasan tersebut dikabarkan terjadi saat sang atlet mempersiapkan diri untuk mengikuti Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI DI Yogyakarta 2022 lalu
Rabu, 26 Oktober 2022 -
Sekda Kota Yogyakarta Minta Juara Umum Porda DIY 2025 Bisa Diraih Kota Yogyakarta
Keinginan mengembalikan gelar juara umum Porda DIY ini, menjadi target utama Pemkot Yogyakarta usai hasil minor di beberapa ajang Porda DIY terakhir.
Minggu, 23 Oktober 2022 -
Kapten Kesebelasan, Personel Satpol PP ini Pimpin Tim Sepakbola Kota Yogyakarta Juarai Porda DIY
Akan tetapi, ada fakta yang belum banyak diketahui publik, bahwa Akhsin ini merupakan bagian personel Satuan Polisi Pamong Praja ( Satpol PP ) Kota Yo
Jumat, 23 September 2022 -
PDAM Tirtamarta Berikan Bonus Rp 25 Juta untuk Tim Sepak Bola Kota Yogyakarta
Perumda PDAM Tirtamarta memberikan bonus untuk Tim Sepak Bola Kontingen Kota Yogyakarta dalam ajang Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI DIY 2022.
Minggu, 18 September 2022 -
Atlet Panjat Tebing Kota Yogyakarta Tak Sangka Dapat Medali Emas Porda XVI DIY 2022
Dengan suksesnya Abi dan Alfa pada ajang Porda XVI DIY, membuat perolehan medali emas Kota Yogyakarta melampaui target.
Minggu, 11 September 2022 -
Penutupan Porda-Peparda DIY 2022 Dirayakan Suka Cita
Meski hujan sempat mengguyur, konsep penutupan pesta olahraga multievent daerah ini berhasil dikemas indah dan penuh suka cita.
Jumat, 9 September 2022 -
Tim Sepak Bola Kota Yogyakarta Raih Medali Emas Porda XVI DIY 2022
Tim Sepak Bola Kota Yogyakarta sukses kandaskan perlawanan Bantul lewat adu penalti dalam laga grand final Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI DIY
Jumat, 9 September 2022 -
Kontingen Sleman Juara Umum Porda XVI DIY, Misi Hattrick Lagi Sukses!
Gelar juara umum yang diraih Sleman pada edisi sebelumnya terjadi tahun 2017 dengan tuan rumah Kabupaten Bantul, dan 2019 saat tuan Kota Yogyakarta.
Jumat, 9 September 2022 -
Tim Sepak Bola Putri Sleman Rengkuh Medali Emas Porda DIY 2022 Usai Tundukkan Bantul 8-0
Tim Sepak Bola Putri Sleman sukses merengkuh medali emas Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI DI Yogyakarta , Kamis (8/9/2022).
Kamis, 8 September 2022 -
Pemkab Gunungkidul Siapkan Dana Rp 1,8 Miliar untuk Apresiasi Atlet Porda DIY XVI
Pemkab Gunungkidul akan memberikan apresiasi pada para atlet berprestasi di Pekan Olahraga Daerah (Porda) DIY XVI 2022 ini.
Kamis, 8 September 2022 -
Tim Aeromodelling Bantul Borong 4 Medali Emas Porda DIY 2022
Tim Aeromodelling Kabupaten Bantul borong empat medali emas Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI DIY 2022, Rabu (7/9/2022).
Rabu, 7 September 2022 -
Kota Yogyakarta Berpeluang Kembali Kawinkan Gelar Juara Porda DIY, Kali Ini Cabor Voli Pasir
Kontingen Kota Yogyakarta berpotensi menambah perolehan medali emas pada Porda DIY melalui cabor voli pasir, Kamis (8/9/2022) besok.
Rabu, 7 September 2022 -
Artis, Tarian Kolosal hingga Pesta Kembang Api Bakal Meriahkan Penutupan Porda-Peparda DIY 2022
Upacara penutupan atau closing ceremony Porda Ke-XVI dan Peparda ke-III DIY tahun 2022 rencananya digelar di Stadion Maguwoharjo pada 9 September.
Rabu, 7 September 2022 -
Futsal Putra Sleman Raih Medali Emas Porda DIY 2022
Tim putra Sleman sukses meraih medali emas usai mengalahkan Gunungkidul dengan skor 4-2 pada grandfinal di GOR Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).
Selasa, 6 September 2022 -
Kota Yogyakarta Kawinkan Medali Emas Voli Indoor Putra Putri Porda DIY 2022
Tim bola voli indoor Kota Yogyakarta sukses kawinkan medali emas kategori putra dan putri dalam ajang Porda DIY.
Selasa, 6 September 2022 -
Tim Rugbi Kota Yogyakarta Sabet Medali Emas Rugbi 7 Porda DIY 2022
Bertanding di Stadion Pancasila UGM, tim rugbi Kota Yogyakarta yang menurunkan skuat terbaiknya sukses menekuk tim Bantul dengan skor 19-7.
Selasa, 6 September 2022 -
Rahmayuna Fadillah Sumbang 1 Medali Emas Panjat Tebing Porda DIY Bagi Sleman
Rahmayuna Fadillah berhasil menyumbang medali emas di cabor panjat tebing bagi kontingen Sleman di Pekan Olahraga Daerah (Porda) XVI
Sabtu, 3 September 2022