Kisah Inspiratif

Kisah Eva Lanjutkan Usaha Djadjanan Pak Darso Pasar Beringharjo Yogyakarta

Djadjanan Pak Darso berdiri sejak 1997 dan dikenal sebagai jajanan pasar legend depan Pasar Beringharjo, Malioboro.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Iwan Al Khasni
MG Shafira Puti Krisnintya
Penampakan live cooking menu putu di lapak Djadjanan Pak Darso cabang Lempuyangan, Minggu (16/11/2025). 

Di tengah pasang surut perjalanan usahanya, Eva hanya berharap agar orang-orang tidak pernah bosan menikmati jajanan pasar tradisional.

Baginya, apresiasi sederhana dari pembeli dapat menjadi semangat baru untuk terus mencari ide kreasi dan menjaga rasa yang diwariskan orang tuanya. 

Setiap pembeli yang kembali akan menjadi pengingat bahwa Djadjanan Pak Darso akan terus menemani siapa pun yang mencari kehangatan lewat jajanan tradisional.

(MG Shafira Puti Krisnintya)

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved