TAG
petani
-
Petani Tak Perlu Khawatir, DPP Gunungkidul Pastikan Stok Pupuk Subsidi Aman untuk Musim Ini
Petani di Gunungkidul tidak perlu khawatir terkait stok pupuk bersubsidi karena kondisinya masih sangat aman.
Rabu, 6 November 2024 -
Pegawai di Lingkungan Pemkab Sleman Didorong Beli Sayur Langsung dari Petani
Pegawai di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Sleman diajak untuk bersama-sama membeli paket sayuran dari hasil panen petani.
Selasa, 22 Oktober 2024 -
Tengah Malam Danang Maharsa Mendatangi Pintu Air Selokan Van Der Wijck di Magelang
Ini tadi disampaikan oleh pihak operator lapangan air baru dibuka 30 persen, ini dilakukan secara bertahap, ada pertimbangan teknis.
Rabu, 16 Oktober 2024 -
Puluhan Petani di Sleman Mengadu ke DPRD DIY, Sambat Penutupan Aliran Van Der Wicjk
Ada sekitar 1.500 hektar yang terdampak di Sleman barat, sehingga ditaksir mengalami kerugian hingga 30 miliar saat selokan Van Der Wicjk dimatikan.
Selasa, 15 Oktober 2024 -
Krisis Regenerasi Petani, Baru Ada 427 Petani Milenial di Gunungkidul
Jumlah petani tersebut masih sangat kurang bila dibandingkan dengan luasan lahan pertanian di Kabupaten Gunungkidul.
Senin, 14 Oktober 2024 -
PSPK UGM Nilai Kebijakan Lumbung Pangan Tidak Pro Petani
Ketahanan pangan merupakan tanggung jawab negara untuk menjamin keberlangsungan kehidupan masyarakatnya.
Rabu, 9 Oktober 2024 -
Petani di DIY Didominasi 55 Tahun ke Atas, DPKP DIY Dorong Generasi Muda Terjun ke Sektor Pertanian
DPKP DIY mendorong generasi muda untuk menjadi petani. Hal itu karena petani di DIY didominasi oleh petani yang berusia 55 tahun ke atas.
Jumat, 4 Oktober 2024 -
Bantu Petani, Bhayangkari Polres Magelang Kota Borong 1 Ton Sayur Kol untuk Dibagikan ke Warga
Mereka turut membantu memanen sayuran kol dari lahan petani setempat dan membagikannya secara gratis kepada warga yang melintas.
Kamis, 3 Oktober 2024 -
Petani Cabai di Bantul Lesu, Harga Cabai Hanya Rp7.000 per Kilogram
Petani cabai di Kabupaten Bantul, DI Yogyakarta, lesu dikarenkan harga jual cabai yang menurun dan hanya berada di angka Rp7.000 per kilogram.
Minggu, 29 September 2024 -
Sulitnya Regenerasi Petani Muda, Pemkab Gunungkidul Lakukan Langkah Ini
Regenerasi petani menjadi masalah serius di Kabupaten Gunungkidul, karena generasi muda makin sedikit yang tertarik pada sektor pertanian.
Selasa, 24 September 2024 -
26 UCAPAN untuk Memperingati Hari Tani Nasional 24 September 2024
Berikut ini kami sajikan 26 ucapan dalam rangka untuk memperingati Hari Tani Nasional.
Selasa, 24 September 2024 -
30 Ucapan Selamat Hari Tani Penuh Makna
Beragam ucapan selamat hari tani dapat menjadi cara sederhana namun bermakna untuk memberikan apresiasi kepada mereka yang berjasa.
Senin, 23 September 2024 -
Didukung Petani Lereng Sumbing, Grengseng-Sahid Jadikan Magelang Lumbung Pangan Nasional
Grengseng dinilai berhasil memajukan sektor pertanian di sekitar wilayah tempat ia tinggal, seperti Kecamatan Grabag dan Secang.
Kamis, 19 September 2024 -
Petani Lansia Ditemukan Meninggal Dunia dengan Luka-luka di Pengasih Kulon Progo
Berdasarkan hasil pemeriksaan, ditemukan luka lecet pada lengan kiri dan kanannya, selain itu terdapat darah keluar dari hidung dan telinganya.
Kamis, 12 September 2024 -
Petani di Minggir Sleman Bersyukur, Traktor yang Hilang Dicuri Akhirnya Bisa Kembali
Ia mengapresiasi kinerja Polsek Minggir yang dengan cepat berhasil menangkap empat komplotan maling traktor yang meresahkan petani.
Jumat, 6 September 2024 -
Dorong Anak Muda Jadi Petani Milenial, Pemkab Gunungkidul Kenalkan Program 5P
DPP Gunungkidul ingin menggalakkan peran anak muda untuk berkecimpung ke sektor pertanian lewat program yang dinamai 5 P.
Kamis, 5 September 2024 -
Asuransi Jasindo Perkuat Perlindungan Petani, Minimalisasi Risiko Kekeringan
PT Asuransi Jasa Indonesia atau Asuransi Jasindo memperkuat program pemerintah AUTP atau Asuransi Usaha Tani Padi di daerah.
Minggu, 28 Juli 2024 -
Petani Kopi di Lereng Merapi Sumringah, Hasil Panen Raya Meningkat Hampir 2 Kali Lipat
Peningkatan produktivitas tanaman kopi di dusun tertinggi area Merapi barat itu tak lepas dari kondisi cuaca yang mendukung.
Sabtu, 27 Juli 2024 -
Harga Cabai di Tingkat Petani Magelang Merangkak Naik, Pemkab Gelar Pasar Murah
Harga jual komoditas cabai di tingkat petani Kabupaten Magelang merangkak naik dalam beberapa hari terakhir.
Jumat, 26 Juli 2024 -
Serapan Pupuk Bersubsidi di Kulon Progo Minim Akibat Rendahnya Penebusan oleh Petani
Sub Koordinator Seksi Produksi, Bidang Tanaman Pangan, DPP Kulon Progo, Kirmi, mengatakan minimnya serapan terjadi pada 3 jenis pupuk bersubsidi
Rabu, 24 Juli 2024