TOPIK
Kebakaran Pabrik Garmen di Ngaglik
-
Api dilaporkan kembali menyala. Petugas pemadam kebakaran dari Kabupaten Sleman dikerahkan kembali untuk menjinakkan si jago merah.
-
Tim Labfor Polda Jateng telah diturunkan ke lokasi kejadian untuk memeriksa awal mula sumber api, sekaligus penyebab kebakaran
-
Potensi terbesar yang harus segera diantisipasi adalah kemungkinan para buruh dirumahkan tanpa kepastian waktu yang jelas.
-
Irsyad menyampaikan pemerintah memastikan apabila perusahaan merumahkan tanpa batas waktu, tetap harus membayar upah dan iuran jaminan sosial.
-
Wakil Bupati Sleman Danang Maharsa mengatakan pihaknya sudah berdiskusi dengan pimpinan perusahaan PT Mataram Tunggal Garment (MTG) yang terbakar
-
Berdasarkan informasi yang disampaikan Pemerintah Kabupaten Sleman, pihak perusahaan untuk sementara terpaksa mengambil keputusan merumahkan karyawan
-
Sebenarnya hari ini ada tiga kontainer yang akan masuk untuk mengangkut bahan jadi yang sudah siap ekspor. Tapi karena ini kejadian, semua dibatalkan
-
Pabrik garmen di Sleman kebakaran, karyawan tetap datang, sempat menggelar doa bersama agar api segera padam.
-
Belasan unit armada pemadam kebakaran dari pelbagai daerah telah dikerahkan. Akan tetapi api tak kunjung padam.
-
Api masih mengepul. Garis polisi dipasang memanjang membentuk pagar pembatas, mengamankan lokasi kejadian.
-
Kobaran api terus membesar karena banyaknya barang yang mudah terbakar di lokasi tersebut.
-
Kebakaran pabrik garmen di Ngaglik, Sleman, sejak pukul 03:30 WIB, hingga kini petugas masih berusaha memadamkan api.
-
Kobaran api terus membesar karena banyaknya barang yang mudah terbakar di lokasi tersebut.
-
Petugas terpaksa menjebol tembok pagar untuk masuk ke dalam komplek pabrik.
-
Kebakaran yang terjadi di Pabrik Garment PT Mataram Tunggal Garmen, Balong Donoharjo Ngaglik, Sleman, hingga saat ini belum padam
-
Polda DIY dan Polresta Sleman menurunkan kendaraan water canon untuk membantu pemadaman kebakaran pabrik garmen PT.Mataram Tunggal Garmen
-
Kobaran api yang menghanguskan Pabrik Garment PT.Mataram Tunggal Garmen di Ngaglik Sleman hingga saat ini masih belum berhasil dipadamkan
-
Pabrik garmen di wilayah Pakem Sleman terbakar pada Rabu (21/5/2025) dini hari.