TOPIK
Berita Magelang Hari Ini
-
Penghargaan Abdi Yasa Teladan merupakan penghargaan untuk pengemudi angkutan umum yang mempunyai kecakapan dan kompetensi sebagai pengemudi.
-
Peningkatan produktivitas tanaman kopi di dusun tertinggi area Merapi barat itu tak lepas dari kondisi cuaca yang mendukung.
-
Polres Magelang Kota mensosialisasikan pelaksanaan Operasi Patuh Candi 2024 kepada para pelajar di Kota Magelang.
-
Dengan tampilan baru ini, diharapkan Terminal Tidar dapat meningkatkan minat masyarakat untuk menggunakan transportasi umum.
-
Harga jual komoditas cabai di tingkat petani Kabupaten Magelang merangkak naik dalam beberapa hari terakhir.
-
Video diduga aksi tawuran antar remaja di daerah Brajan atau Jalan Japunan Sraten, Mertoyudan, Magelang viral di media sosial.
-
Mobil tersebut diduga dibakar seseorang saat terparkir di halaman rumah MD pada Minggu (21/7/2024) lalu sekitar pukul 02.00 WIB.
-
TMMD kali ini dilaksanakan di Kampung Tulung Rt 03 Rw 01 Kelurahan Magelang, Kecamatan Magelang Tengah, dengan pekerjaan pembangunan talud makam
-
Selain taman doa, giat bakti sosial itu juga digelar di kompleks pemakaman umum Desa Pepe, Muntilan.
-
Ribuan anak bersuka ria mengikuti ragam hiburan, seperti pertunjukan musik, tari, drama, senam bersama dan sebagainya.
-
Disdikbud) Kota Magelang dan Kabupaten Magelang kompak melaksanakan uji coba sekolah lima hari mulai Senin 22 Juli 2024.
-
Program Asek Keren ini merupakan wujud komitmen Pemkot Magelang untuk memastikan semua anak di Kota Magelang mendapatkan pendidikan yang layak.
-
Ular sepanjang 3 meter tersebut kedapatan telah memakan seekor kucing dan sempat mengincar ternak milik warga.
-
Aplikasi ILP-MOS ini merupakan salah satu pilar transformasi kesehatan yang difokuskan pada pemenuhan kebutuhan kesehatan berdasarkan siklus hidup
-
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika ( BMKG ) terus melakukan edukasi kepada para petani lewat program Sekolah Lapang Iklim (SLI).
-
ASN di lingkungan Pemerintah Kota Magelang yang berdomisili di wilayah kota diimbau naik sepeda ketika berangkat ke kantor masing-masing.
-
Pameran Seni Lukis bertema "Karakter" digelar di Museum Haji Widayat (MHW) Kota Mungkid pada 7-29 Juli 2024.
-
Kementerian ESDM menyerahkan hibah kepada Pemerintah Kabupaten Magelang berupa 153 unit Penerangan Jalan Umum (PJU) Tenaga Surya.
-
Kunjungan naik ke bangunan Candi Borobudur bakal dibuka sampai sesi 6 atau pukul 13.30 WIB.
-
Tahun ini, umat Buddha yang mengikuti kegiatan tersebut lebih banyak dibanding sebelumnya, yakni sebesar 1.750 orang.
-
Kondisi ini mengganggu aktivitas warga karena jika ulat bulu tersentuh kulit bisa menimbulkan gatal-gatal hingga beberapa hari.
-
Desa Wanurejo telah dinobatkan menjadi salah satu dari 50 desa wisata terbaik Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024.
-
Pada hari biasa, jumlah kunjungan di kisaran 25 ribu hingga 35 ribu tiap bulan. Jumlah pengunjung naik secara signifikan hingga mencapai 63 ribu orang
-
Seleksi dibuka mulai tanggal 8 - 15 Juli 2024 dan hasil seleksi administrasi akan diumumkan pada tanggal 18 Juli 2024.
-
PT BPR Bank Bapas 69 Magelang mengundi pemenang tabungan utama dan tabungan simpanan pelajar (Simpel) di Atrium Artos Mall Magelang.
-
Pemkab menerbitkan Surat Edaran Nomor 360/1688/46/2024 tentang Antisipasi Bencana Kekeringan, Kebakaran Hutan dan Lahan di Wilayah Kabupaten Magelang.
-
Meski ada pengerjaan proyek revitalisasi di zona II kompleks Candi Borobudur , hal tersebut tak berpengaruh pada jumlah kunjungan.
-
Polresta Magelang tercatat telah mengamankan 68 anak di bawah umur yang terlibat aksi tawuran dan tindak kekerasan lainnya di wilayah Magelang .
-
PLN menggelar seremoni penyalaan serentak untuk 519 pelanggan dengan total daya 1.600.100 VA di seluruh Jateng & DIY.
-
Pemberian beasiswa ini merupakan bentuk perhatian dari pimpinan dalam mendukung proses belajar bagi para siswa yang berprestasi di sekolahnya.