TAG
Pemadam Kebakaran
-
Kebakaran di Gedung MAN 2 Yogyakarta, Asap Hitam Membubung dari Lantai Dua
Api dilaporkan mulai terlihat berkobar dari salah satu ruangan di lantai dua gedung MAN 2 Yogyakarta, pada kisaran pukul 17.15 WIB.
Minggu, 21 Desember 2025 -
Pemadam Kebakaran Bawa 8 Kantong Jenazah Dari Dalam Kantor yang Terbakar di Jakarta
Petugas pemadam kebakaran Jakarta Pusat membawa delapan kantong jenazah dari kantor Terra Drone
Selasa, 9 Desember 2025 -
266 Kebakaran Terjadi di Gunungkidul Sepanjang 2025, Kerugian Capai Rp2,3 Miliar
Data menunjukkan tingginya angka insiden kebakaran di Gunungkidul, dengan total kerugian materiil diperkirakan mencapai Rp2,3 miliar
Minggu, 16 November 2025 -
Tiga Orang di Banjarmasin Tewas Terjebak di Dalam Rumah yang Terbakar
Tiga orang tewas dalam kebakaran rumah di pemukiman padat penduduk di Jalan Aes Nasution, Kecamatan Banjarmasin Tengah
Jumat, 7 November 2025 -
Dua Kebakaran Terjadi dalam Sehari di Bantul, Pabrik Furnitur dan Rumah Warga Dilalap Si Jago Merah
Dua peristiwa kebakaran terjadi dalam sehari di wilayah Kabupaten Bantul, Kamis (6/11/2025)
Jumat, 7 November 2025 -
BPBD Kulon Progo Usulkan Tambahan Pos Damkar di Kapanewon Temon Lewat Danais DIY
Pos Damkar di Kulon Progo sudah waktunya ditambah untuk mengoptimalkan penanganan kebakaran dan penyelamatan.
Jumat, 31 Oktober 2025 -
Pemkot Yogyakarta Tambah Pos Damkar di Kawasan Alun-alun Utara, Ini Alasannya
Penambahan pos difungsikan untuk mendekatkan pelayanan dan pemadaman kebakaran di wilayah barat, khususnya kawasan Kraton Yogyakarta.
Kamis, 16 Oktober 2025 -
Satu Rumah Warga di Dlingo Bantul Dilalap Si Jago Merah, Penyebab Kebakaran Masih Didalami
Kejadian itu diketahui oleh tetangga Wasidi lainnya, sehingga berupaya memadamkan kobaran api dengan peralatan seadanya.
Jumat, 3 Oktober 2025 -
Respons Cepat, BPBD Bantul Akan Tambah Pos Damkar di Dlingo dan Srandakan
Penambahan pos damkar sektor kapanewon itu penting direalisasikan. Karena, di dua kapanewon itu belum terdapat pos damkar
Kamis, 2 Oktober 2025 -
Tiga Sepeda Motor dan Satu Rumah di Mireng Klaten Hangus Terbakar
Tidak ada korban jiwa dalam kejadian kebakaran itu. Namunkorban diperkirakan mengalami kerugian hingga ratusan juta rupiah.
Selasa, 30 September 2025 -
Satu Rumah di Brajan Prambanan Klaten Dilalap Si Jago Merah, Satu Orang Dilaporkan Terluka
Kebakaran diduga terjadi karena api lilin yang menyala menyambar barang di rumah korban.
Minggu, 21 September 2025 -
Borobudur Cultural Center Hangus Terbakar, Diduga Karena Konsleting Listrik
Borobudur Cultural Center, bangunan yang biasanya dijadikan sebagai tempat meditasi hangus terbakar pada Sabtu (20/9/2025) dini hari.
Sabtu, 20 September 2025 -
Rumah Warga di Kalikebo Klaten Habis Dilalap Si Jago Merah, Penyebab Belum Diketahui
Tidak ada korban jiwa dalam kejadian itu. Namun kerugian material korban diperkirakan mencapai ratusan juta rupiah.
Rabu, 27 Agustus 2025 -
Damkar Klaten Tangani Dua Kejadian Kebakaran Akibat Kebocoran Regulator Gas LPG dalam Sehari
Kebakaran yang disebabkan kebocoran regulator dan kompor gas terjadi sebanyak sembilan kali di Klaten, terhitung dari Januari hingga 9 Agustus 2025.
Minggu, 10 Agustus 2025 -
Gedung UPK Kantor Kecamatan Delanggu Klaten Terbakar, Diduga Akibat Korsleting Listrik
Selain gedung UPK, sebuah ruangan yang digunakan sebagai gudang arsip juga ikut hangus terbakar
Jumat, 1 Agustus 2025 -
Kebakaran Kembali Terjadi di TPSTKR Wonokromo, Warga Minta Pemindahan Lokasi
Kebakaran melanda Tempat Pengolahan Sampah Terpadu Komunal Rakyat (TPSTKR) di Padukuhan Jati, Kalurahan Wonokro
Minggu, 20 Juli 2025 -
Tragedi Sabtu Pagi, Rumah Tinggal di Jaksel Terbakar, 4 Orang Tewas
Empat orang tewas dalam kebakaran rumah di Jalan Kutilang, Bukit Duri, Tebet, Sabtu (19/7/2025) pagi.
Sabtu, 19 Juli 2025 -
Kejadian Kebakaran di Gunungkidul Capai 23 Kasus Hingga Juni 2025, Didominasi Kebakaran Rumah
Angka kejadian kebakaran tersebut menurun dibandingkan tahun sebelumnya yang mencapai 35 kasus pada periode yang sama.
Minggu, 13 Juli 2025 -
Satu Rumah di Gunungkidul Ludes Dilalap Si Jago Merah
Sebanyak 2 unit mobil pemadam kebakaran dan 10 personel dikerahkan ke lokasi untuk menjinakkan si jago merah.
Kamis, 19 Juni 2025 -
Malmot Mau Ngambil Kendaraan Milik Warga yang Nonton Pemadaman Kebakaran di Surabaya, Eh Ketahuan
Seorang pencuri motor di kawasan Surabaya ini memanfaatkan momen kebakaran sebuah rumah untuk menggasak sepeda motor
Jumat, 13 Juni 2025