BRI Super League
PSIM Yogyakarta Curi Satu Poin di Derby Mataram, Naik ke Peringkat Lima Klasemen
PSIM Yogyakarta berhasil mencuri satu poin berharga dalam laga sarat gengsi bertajuk Derby Mataram melawan Persis Solo
|
Penulis: Almurfi Syofyan | Editor: Joko Widiyarso
Foto: Dok. PSIM Yogyakarta
CURI POIN - Pemain PSIM Yogyakarta, Rahmatsho Rahmatzoda saat berusaha melepaskan diri dari kawalan pemain Persis Solo saat berlaga di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11/2025) malam.
“Kami sudah memperingatkan pemain bahwa Persis akan berusaha mencetak gol cepat setelah jeda. Dan ketika itu terjadi, pertandingan langsung menjadi sangat sulit,” tambahnya.
Van Gastel menilai performa timnya menurun di babak kedua dan gagal menjaga intensitas permainan seperti di babak pertama.
“Kami tidak bermain terlalu baik di babak kedua. Di babak pertama pun belum sempurna, tapi di akhir Persis bermain habis-habisan dan apa pun bisa terjadi. Ya, begitulah jalannya pertandingan,” tutupnya.
Meski kehilangan dua poin di depan mata, hasil ini tetap menjaga konsistensi PSIM di papan atas klasemen.
Laskar Mataram kini menatap laga berikutnya dengan motivasi tinggi untuk tetap meramaikan persaiangan di papan atas.
Klasemen BRI Super League
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Borneo FC
9
9
0
0
21
4
17
27
2
Persija Jakarta
11
7
2
2
22
11
11
23
3
Malut United
10
6
2
2
19
12
7
20
4
Persib
9
6
1
2
14
6
8
19
5
Bhayangkara FC
11
5
3
3
11
7
4
18
6
Persita
11
5
3
3
15
12
3
18
7
PSIM
10
5
3
2
13
11
2
18
8
Persebaya
10
4
3
3
12
10
2
15
9
Arema FC
11
4
3
4
17
16
1
15
10
Bali United
11
3
4
4
15
18
-3
13
11
Persik
11
3
3
5
12
15
-3
12
12
Madura United
10
2
4
4
8
11
-3
10
13
Dewa United
10
3
1
6
11
20
-9
10
14
PSM Makasar
9
1
6
2
9
9
0
9
15
PSBS Biak
11
2
3
6
10
20
-10
9
16
Persijap
10
2
2
6
9
16
-7
8
17
Persis
10
1
2
7
9
20
-11
5
18
Semen Padang
10
1
1
8
6
15
-9
4

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.