Retrospeksi Satu Abad Tino Sidin Diwarnai dengan Rally Sketsa

Puluhan orang yang terdiri dari perupa, mahasiswa dan kalangan umum mengikuti Rally Sketsa Napak Tilas Tino Sidin

Penulis: Miftahul Huda | Editor: Joko Widiyarso
TRIBUNJOGJA/MIFTAHUL HUDA
NAPAK TILAS - Sejumlah peserta Rally Sketsa Napak Tilas satu abad Tino Sidin mulai menggambar jejak sejarah sang seniman, Minggu (9/11/2025). 

Salah satu peserta, Rofiq (37) mengaku senang bisa memperingati 100 tahun Tino Sidin.

Rofiq yang datang bersama istri dan anaknya langsung membaur dan mulai menggoreskan pensil dilembar kertas.

"Napak tilas Tino Sidin ini  harapannya bisa rutin diselanggarakan peserta lebih banyak," jelasnya.

Dia mengaku masa kecilnya lebih berwarna lantaran dapat melihat Tino Sidin di layar kaca melalui acara Gemar Menggambar.

"Dulu suka nonton itu, ya, belum ada youtube jadi nonton dulu terus dicoba," pungkasnya. 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved