Kesehatan

Adakah Manfaat Menggaruk Kulit?

Sebuah studi menemukan, rata-rata manusia menggaruk kulitnya sampai 100 kali dalam sehari.

Editor: Ari Nugroho
ilustrasi 

12. Rasa gatal kronis sama melelahkannya dengan rasa sakit kronis

Peneliti kedokteran menemukan orang yang menderita rasa gatal tanpa henti mengalami tingkat ketidaknyamanan dan depresi yang sama dengan pasien penyakit kronis.

Menurut kajian yang diterbitkan Archives of Dermatology, orang yang menderita karena rasa gatal selama berminggu-minggu atau bahkan tahunan mengalami masalah seserius penderita sakit kronis.

Bahkan, penulis penelitian mengatakan rasa gatal kronis adalah "sama dengan rasa sakit yang dialami kulit".

Dan bukan hanya itu, - rasa gatal yang terus ada seharusnya tidak diacuhkan.

Rasa gatal kronis dikaitkan dengan berbagai penyakit seperti masalah kelenjar hati dan lymphoma.(TRIBUNJOGJA.COM)

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "12 Fakta Menarik tentang Menggaruk, Apakah Ada Faedahnya?", https://sains.kompas.com/read/2018/11/21/172431423/12-fakta-menarik-tentang-menggaruk-apakah-ada-faedahnya.

Editor : Gloria Setyvani Putri

Sumber: Kompas.com
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved