Polres Sleman Wakili Polda DIY dalam Zona Integritas 2018
"Sleman dipilih karena tantangannya paling berat, kompleksitas dan dinamikanya juga tinggi."
Penulis: app | Editor: Ari Nugroho
Di samping itu, tempat pelayanan seperti ruangan khusus disabilitas juga harus menjadi prioritas.
"Di Sleman sudah ada, di Polres lain akan dikembangkan. DIY satu-satunya Polda yang mengembangkan fasilitas bagi difabel," pungkasnya.
Sementara itu, Kapolres Sleman, AKBP Muchamad Firman Lukmanul Hakim menjelaskan perkembangan Sleman sangat luar biasa.
Hal tersebut terbukti dengan data bahwa setiap tahun ada 13 ribu mahasiswa baru di Sleman baik dari penjuru nusantara maupun dunia.
"Perkembangan Sleman sangat luar biasa. Dulu tahun 2003 takut lewat di Seturan malam, sekarang 24 jam hidup. Sleman ini miniatur Indonesia," jelas Firman. (TRIBUNJOGJA.COM)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/irwasda-polda-diy-kombes-pol-budi-yuwono_20180117_234348.jpg)