TOPIK
Pernikahan Kaesang dan Erina
-
Sembari menunggu prosesi midodareni yang akan dihadiri keluarga Jokowi, warga menggelar pentas kesenian.
-
Warga bersiap untuk menonton bersama upacara Midodareni, yang rencananya akan dihadiri langsung oleh Presiden Joko Widodo.
-
Erick Thohir mengklaim persiapan venue pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo Yogyakarta sudah 90 persen
-
Simak fakta unik dari sosok Erina Gudono calon istri Kesang. Anak Guru Besar UGM yang suka Muay Thai, lancar Aksara Jawa, dan lolos beasiswa LPDP.
-
Iring-iringan Presiden Joko Widodo melintas di depan kantor Pemerintahan Kabupaten Klaten itu sekitar pukul 13.56 WIB.
-
Pernikahan anak dari Presiden RI tersebut tidak berpengaruh pada okupansi hotel di Kabupaten Bantul.
-
Kaesang dan Erina bakal melaksanakan ijab kabul di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo Yogyakarta (RAY).
-
Bagi-bagi makanan ini wujud kebahagiaan dari warga Purwosari yang turut mangayubagya atas pernikahan Kaesang dan Erina .
-
Inilah profil, biodata, dan perjalanan karier Sofiatun Gudono, ibunda Erina Gudono, besan Presiden Joko Widodo.
-
Prosesi jelang akad nikah Kaesang Pangarep dan Erina Gudono di Solo dan Yogyakarta berjalan lancar.
-
Iring-iringan Presiden Joko Widodo melintas di depan kantor Pemkab Klaten di Jalan Pemuda yang masuk dalam ruas jalan Yogyakarta - Solo , Jumat.
-
GKR Hemas merasa bangga karena pernikahan Kaesang Pangarep dan Erina Gudono dilangsungkan dengan adat Yogyakarta .
-
Ratu Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat, Gusti Kanjeng Ratu (GKR) Hemas ditunjuk menjadi salah satu orang yang melakukan siraman pada Erina.
-
Begini isi curahan hati Sofiatun Gudono, ibunda Erina Gudono, usai sang suami meninggal dunia. Sofiatun jadi single parent sejak 2016.
-
Kaesang Pangarep dan Erina Gudono akan menjalani akad nikah di Pendopo Royal Ambarrukmo.
-
Jelang pernikahan tersebut jalanan di Kabupaten Klaten yang menjadi penghubung Kota Solo dengan Yogyakarta mulai ramai dilalui oleh tamu-tamu VVIP.
-
Prosesi jelang akad nikah Kaesang Pengarep dan Erina Gudono berlangsung lancar. Prosesi di Solo dan di Yogyakarta pun menyedot perhatian warga.
-
Sebagian warga Purwosari dan sekitarnya menyaksikan prosesi adat tersebut dari gedung serbaguna.
-
Mobil listrik tersebut digunakan untuk mengangkut tamu VVIP dan tamu undangan yang parkir di lapangan Kentungan.
-
Sri Sultan Hamengku Buwono X dipastikan menghadiri prosesi akad nikah Kaesang dan Erina di Pendopo Agung Royal Ambarrukmo.
-
Inilah sosok mendiang Mohammad Gudono, ayah kandung Erina Gudono, besan Presiden Joko Widodo. Guru Besar UGM yang sempat ikut seleksi Capim KPK.
-
Prosesi siraman Erina Sofia Gudono telah selesai dilakukan di rumah Erina di Jalan Kaliurang Km 6,3, Purwosari, Sinduadi, Mlati, Sleman, Jumat (9/12)
-
Izin menikah diucapkan Erina Gudono dalam prosesi upacara pemasangan Bleketepe -Tuwuhan.
-
Air yang digunakan untuk siraman Erina Gudono merupakan air dari tempat-tempat bersejarah.
-
Prosesi siraman dan sungkeman jelang akad nikah Kaesang Pengarep dan Erina Gudono berlangsung lancar. Jokowi pun bersyukur.
-
Dalam upacara siraman , Erina Gudono mengenakan kain batik Yogyakarta , dengan motif Nogosari.
-
Tak hanya Kaesang, Jokowi, Bobby Nasution, Iriana Jokowi pun iktu hanyut dalam suasana hingga tak kuasa menahan air mata.
-
Gedung Serbaguna Balai RW Purwosari dipasang layar besar yang diperuntukkan bagi warga untuk menyaksikan rangkaian pernikahan Kaesang dan Erina .
-
Hari ini, Jumat (09/12/2022), dilakukan upacara pasang bleketepe, siraman hingga midodareni.
-
Simak pengalihan arus lalu lintas di kawasan Plaza Ambarrukmo dan Jalan Kaliurang saat prosesi pernikahan Kaesang dan Erina berlangsung, Sabtu (10/12)