TOPIK
Mbah Maridjan Putri Meninggal
-
Jenazah almarhumah dimakamkan di Sasonoloyo padukuhan Srunen, Glagaharjo, Sleman, berdekatan dengan pusara sang suami, Mbah Maridjan
-
Kisah cinta Ponirah dan Mbah Maridjan memang tidak banyak diekspos oleh media. Ponirah dikenal sebagai pendamping sang juru kunci Gunung Merapi
-
Mbah Ponirah adalah sosok yang setia menemani Mbah Maridjan semasa hidup dalam menjalankan tugas sebagai juru kunci Gunung Merapi
-
Kabar duka istri dari mendiang Mbah Maridjan, Ponirah meninggal dunia di usia 93 tahun pada hari ini Senin (1/5/2023). Berita tersebut telah