Mitigasi Bencana Alam
Apa yang Harus Dilakukan saat Terjadi Gempa Bumi? Ini 5 Pesan Penting dari BMKG
Catat pesan penting dari BMKG tentang apa yang harus dilakukan saat gempa bumi terjadi, saat di dalam rumah, di luar rumah, di mobil, di pantai, dll.
|
Penulis: Alifia Nuralita Rezqiana | Editor: Alifia Nuralita Rezqiana
DOK. Humas BMKG
Apa yang Harus Dilakukan saat Terjadi Gempa Bumi? Ini 5 Pesan Penting dari BMKG
Jika Anda tinggal di daerah pegunungan atau sedang berada di daerah pegunungan ketika terjadi gempa bumi, segera hindari daerah yang rawan longsor.
Selamatkan diri Anda, baca lagi poin 1, 2, dan 3 yang disebutkan sebelumnya.
Baca juga: Warga Jogja, Catat 7 Tips Penting Antisipasi Gempa Bumi dari BMKG
Baca juga: BUKAN 911, Ini Daftar Nomor Telepon Darurat Indonesia: Ada Damkar, Polisi, SAR, PLN, PMI dan RS
Demikian penjelasan tentang apa yang harus dilakukan saat gempa bumi terjadi.
Selalu waspada dan pahami langkah-langkah antisipasi gempa bumi.
Silakan klik di sini untuk membaca apa yang harus dilakukan untuk mengantisipasi gempa bumi. (Tribunjogja.com/ANR)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/Apa-yang-Harus-Dilakukan-saat-Terjadi-Gempa-Bumi-Ini-5-Pesan-Penting-dari-BMKG.jpg)