Prakiraan Cuaca Jumat 7 November 2025, 8 Provinsi Diguyur Hujan Sangat Lebat

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika memprediksi hujan lebat akan mengguyur sejumlah wilayah di Indonesia pada Jumat (7/11/2025) hari ini.

Penulis: Hari Susmayanti | Editor: Hari Susmayanti
ist
Ilustrasi 
Ringkasan Berita:
  • BMKG memprediksi hujan lebat hingga sangat lebat akan melanda sejumlah wilayah Indonesia pada Jumat (7/11/2025) disertai potensi angin kencang di beberapa daerah.
  • Daerah yang berisiko tinggi termasuk Aceh, Bengkulu, Jawa, Bali, dan Papua, serta sebagian besar wilayah Kalimantan dan Sulawesi.
  • BMKG mengimbau masyarakat untuk waspada terhadap bencana hidrometeorologi seperti banjir, longsor, dan pohon tumbang.
 

 

TRIBUNJOGJA.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprediksi hujan lebat akan mengguyur sejumlah wilayah di Indonesia pada Jumat (7/11/2025) hari ini.

BMKG pun sudah mengeluarkan peringatan dini potensi cuaca ekstrem di wilayah-wilayah yang berpotensi diguyur angin kencang dan hujan lebat tersebut.

Warga yang berada di wilayah yang berpotensi terjadi cuaca ekstrem diimbau untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap bencana hidrometeorologi.

Berikut prakiraan cuaca wilayah Indonesia hari ini :

Baca juga: BMKG: Prakiraan Cuaca DI Yogyakarta Hari Ini Jumat 7 November 2025

Wilayah yang berpotensi hujan dengan intensitas sedang hingga lebat :

  • Sumatera Utara
  • Sumatera Barat
  • Kepulauan Riau
  • Jambi
  • Sumatera Selatan
  • Kepulauan Bangka Belitung
  • Lampung
  • Banten
  • DKI Jakarta
  • Nusa Tenggara Barat
  • Nusa Tenggara Timur
  • Kalimantan Barat
  • Kalimantan Tengah
  • Kalimantan Timur
  • Kalimantan Utara
    Kalimantan Selatan
  • Sulawesi Utara
  • Sulawesi Barat
  • Sulawesi Tengah
  • Sulawesi Tenggara
  • Maluku Utara
  • Maluku
  • Papua Barat
  • Papua Tengah
  • Papua Pegunungan
  • Papua

Wilayah yang berpotensi hujan lebat hingga sangat lebat : 

  • Aceh
  • Bengkulu
  • Jawa Barat
  • Jawa Tengah
  • Daerah Istimewa Yogyakarta
  • Jawa Timur
  • Bali
  • Papua Selatan

Wilayah yang berpotensi angin kencang : 

  • Aceh
  • Jawa Barat
  • Lampung
  • Papua
  • Sulawesi Utara

(*)

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved