Doa Natal 2025 untuk Pelayan Gereja: Renungan dan Ayat Alkitab Penyemangat
Natal adalah momen penuh sukacita bagi seluruh umat beriman, termasuk para pelayan gereja yang mengambil bagian dalam liturgi dan pelayanan pastoral.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Hari Susmayanti
Ayat ini mengingatkan bahwa kemuliaan sejati datang melalui pelayanan yang rendah hati.
Natal adalah momen untuk kembali menyadari bahwa Allah memakai hati yang sederhana untuk karyaNya yang besar.
Natal adalah kesempatan indah untuk mendoakan dan menguatkan para pelayan gereja yang telah memberikan waktu, tenaga, dan hati untuk melayani Tuhan.
Melalui doa, renungan, dan ayat Alkitab ini, semoga setiap pelayan gereja mengalami sukacita Natal yang sejati serta terus diteguhkan dalam panggilan pelayanan. (MG ROSMARLYN KEWA)
Tags
Doa Natal Katolik
doa natal untuk pelayan gereja
renungan singkat katolik
ayat alkitab katolik
MG Rosmarlyn Kewa
Baca Juga
| Koleksi Lagu Avril Lavigne yang Bikin Kamu Kangen Masa Remaja |
|
|---|
| 5 Ayat Alkitab Tentang Mengampuni: Sentuhan Kasih yang Menyembuhkan Luka Hati |
|
|---|
| Ramalan 6 Shio Beruntung Hari Ini 14 November 2025: Shio Babi Ular Kambing Macan Kelinci Kuda |
|
|---|
| Lagu-Lagu Natal Indonesia Penuh Makna yang Perlu Kamu Tahu |
|
|---|
| Rekomendasi Lagu Simple Plan Terbaik Sepanjang Masa, Bikin Nostalgia dan Terharu! |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/Doa-Natal-untuk-Pelayan-Gereja.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.