Cleveland Heist, Bobber Rigid Modern Dikustom Sentuhan Chopper 70-an

Mesin 250cc yang sederhana namun tangguh berpadu dengan tampilan klasik yang siap menjadi kanvas bagi para penggemar kustom.

Penulis: Santo Ari | Editor: Yoseph Hary W
Istimewa
Cleveland Heist bergaya chopper 70-an 

Cleveland Heist dibekali mesin 229cc (sering dibulatkan menjadi 250cc) satu silinder, 4-tak, pendingin udara, karburator, dengan tenaga sekitar 11–14 HP. Mesinnya sederhana, mudah dirawat, dan terkenal bandel.

Dengan perpaduan mesin tangguh dan tampilan klasik kustom ala Christoph Cycle, motor ini bukan sekadar alat transportasi, ia adalah pernyataan gaya, mengajak pengendaranya menikmati sensasi old-school riding di era modern.(nto)

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved