Kesehatan

Bisul: Penyebab, Gejala, dan Tips Pengobatannya

Bisul merupakan kondisi dimana terjadi peradangan pada kulit berupa benjolan merah yang berisi nanah dan terasa nyeri.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Iwan Al Khasni
rd.com
Bisul: Penyebab, Gejala, dan Tips Pengobatannya 

TRIBUNJOGJA.COM - Bisul merupakan kondisi dimana terjadi peradangan pada kulit berupa benjolan merah yang berisi nanah dan terasa nyeri.

Bisul biasanya sering terdapat pada ketiak, pantat, leher, wajah, area lainnya.

Penyebab bisul

Bisul dibebaskan karena adanya infeksi bakteri staphylococcus aureus pada tempat tumbuhnya rambut.

Faktor lain juga dapat menyebabkan timbulnya bisul seperti, daya tahan tubuh yang lemah, terdapat masalah pada kulit, tidak menjaga kebersihan, kekurangan nutrisi, terpapar senyawa kimia berbahaya, dan tertular dari orang yang menderita bisul.

Baca juga: Apa Itu Bintitan: Penyebab, Gejala, dan Cara Pengobatannya

Gejala bisul

Bisul dapat timbul pada bagian tubuh mana saja, seperti leher, wajah, ketiak, bahu, paha, dan lainnya.

Gejala bisul berupa benjolan yang berisi nanah dan disertai gejala lainnya, seperti:

1.    Benjolan yang berisi nanah yang awalnya kecil dan kemudian semakin membesar

2.    Peradangan pada area sekitar bisul

3.    Benjolan terasa nyeri apabila disentuh

4.    Benjolan terdapat titik putih atau kuning di bagian puncak yang kemudian akan pecah dan mengeluarkan nanah.

 

Tips dan cara pengobatan bisul

Umumnya bisul yang kecil akan sembuh dengan sendirinya dalam waktu 2 minggu dengan beberapa perawatan.

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved