Hadapi La Nina, DLH Gunungkidul Kaji Potensi Pohon Tumbang
Fenomena La Nina yang terjadi menjelang akhir 2020 ini berpotensi menyebabkan berbagai bencana hidrometeorologi di Gunungkidul.
Penulis: Alexander Aprita | Editor: Kurniatul Hidayah
Menurutnya, salah satu hal yang bisa dilakukan adalah menggalakkan kegiatan pembersihan lingkungan. Terutama dalam membersihkan saluran air demi mencegah banjir.
"Kalau dari pengalaman sebelumnya, kegiatan bersih lingkungan turut berperan mengurangi risiko banjir," kata Edy.
Ia juga mengingatkan warga agar mulai memangkasi pohon-pohon rimbun atau yang kondisinya rapuh. Tindakan ini diperlukan untuk meminimalisir pohon tumbang karena terjangan angin kencang. (alx)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/berita-gunungkidul_20180731_185434.jpg)