Sering Dinilai Aneh, Padahal Tiga Kebiasaan Ini Identik dengan Orang Pintar
Nggak semua yang keliatan beda buat kebanyakan orang adalah sesuatu yang aneh.
Editor:
Mona Kriesdinar
3. Bercanda Sarkastik
Berdasarkan hasil penelitian dari University of Vienna bilang kalo mereka yang menikmati guyonan sarkastik dan ofensik dianggap punya kecerdasan verbal serta non-verbal di atas rata-rata.
Dalam penelitian ini, disebutkan kalo kesimpulan humor mengalami proses kognitif sama seperti komponen afektif yang baik.
Variable-variabel inilah yang mempengaruhi kemampuan dalam menciptakan konsep dan kecakapan eksekusi. Asal jangan kebablasan aja ya becandanya! (kompas)
