Puding Brownis Coklat, Dessert Lembut, Enak dan Mudah Dibuat
Di tengah maraknya kreasi dessert kekinian, puding brownis coklat menjadi salah satu hidangan manis yang kembali mencuri perhatian.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Hari Susmayanti
Campurkan semua bahan kedalam blender. Kemudian blender bahan hingga halus dan tercampur rata.
Langkah 2
Masukkan adonan yang sudah diblender ke dalam panci. Masak menggunakan api kecil sambil diaduk. Tunggu hingga adonan matang dan meletup-letup.
Langkah 3
Masukkan adonan ke dalam cetakan. Tunggu hingga puding brownis mengeras.
Puding brownis siap dinikmati.
Puding brownis coklat ini bisa dinikmati dengan tambahan fla sesuai selera kamu.
Dessert yang mudah dibuat ini cocok untuk menemani waktumu di rumah. Selain itu, dessert ini juga bisa menjadi salah satu ide untuk berjualan.
Selamat mencoba.
(MG Brigita Cehnel Estri Dwi Pangastuti)
Baca Juga
| Roti Teflon Isi Coklat Lumer, Praktis Dibuat Tanpa Oven! |
|
|---|
| Doa Pagi: Menyerahkan Hari dengan Syukur dan Kerendahan Hati |
|
|---|
| 3 Rekomendasi Tempat Ngopi Sambil Main Billiard di Jogja |
|
|---|
| Doa Pagi Katolik: Menyambut Hari dengan Penuh Iman dan Kasih |
|
|---|
| Mosu Coffee Pogung, Tempat Nongkrong dan Work From Cafe 24 Jam di Jogja |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/puding-brownis-cokelat.jpg)