TOPIK
Dokter Residen FK UGM Hilang
-
Aini merupakan salah satu residen atau murid yang baik. Tidak pernah ada catatan negatif, baik di bidang akademik maupun pelayanan terhadap pasien.
-
Seorang dokter Residen Obsgyn Fakultas Kedokteran (FK) UGM atau dokter yang sedang mengambil spesialis dilaporkan menghilang.
-
Dokter bernama Nur Ruwaida Isnaini (29), warga asal Taman Yasmin Sektor 2 Jalan Raflesia Bogor Jawa Barat, menghilang sejak Rabu (4/1/2017) lalu.