Mobile Legend Bang-Bang: Alucard Kembali Meta di Patch Terbaru
Setiap kali Mobile Legends Bang Bang merilis patch terbaru, perubahan meta selalu menjadi hal yang paling ditunggu para pemain.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Joko Widiyarso
capture Apk Mobile Legend
Hero lama Alucard yang kembali meta saat ini. Hero Alucard adalah salah satu hero yang telah lama dirilis, namun akhir-akhir ini alucard jarang digunakan
Alucard kini sering digunakan sebagai jungler, berkat kemampuan farming cepat dan damage tinggi di early game.
Namun, beberapa pemain juga menemukan efektivitasnya di EXP lane, karena sustain dan lifestealnya yang kuat dalam pertarungan panjang.
Kelebihan utama Alucard adalah kemampuannya memanfaatkan momen untuk masuk teamfight dan mengeksekusi hero lawan dengan cepat.
Buff yang diterimanya membuat mobilitas dan daya tahannya meningkat signifikan.
Banyak pemain pro maupun publik mulai memasukkan Alucard ke daftar prioritas pick mereka.
Hal ini menegaskan bahwa sang pemburu bayangan resmi kembali menjadi bagian penting dari meta Land of Dawn.
(MG Laurensius Ardian Nugroho)
Baca Juga
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/Mobile-Legend.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.