Tips Kecantikan

Bingung Mau Beli Sunscreen Wardah yang Mana? Berikut Review Lengkapnya

Wardah mengeluarkan 6 jenis susncreen yang masing-masing memiliki manfaat berbeda.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Ikrob Didik Irawan
Pinterest
Wardah UV Shield 

TRIBUNJOGJA.COM – Wardah dikenal memiliki banyak produk kosmetik yang sangat bervariasi.

Tidak hanya dari seri paket skincare atau makeup, Wardah juga menghadirkan seri sunscreen yang bernama “Wardah UV Shield”.

Wardah mengeluarkan 6 jenis sunscreen yang masing-masing memiliki manfaat berbeda. Mulai dari sunscreen untuk dijadikan base makeup, hingga untuk daily use.

Berikut ulasan lengkap Wardah UV Shield Sunscreen yang dapat membantu :

Baca juga: 7 Rekomendasi Hydrating Moisturizer, Bikin Wajah Jadi Kenyal Antikusam

1. Wardah UV Shield Physical Sunscreen SPF 50 PA++++

Wardah UV Shield Physical Sunscreen SPF 50 PA++++
Wardah UV Shield Physical Sunscreen SPF 50 PA++++

Sunscreen ini memiliki water-ased formula yang membuat teksturnya ringan yang cocok untuk semua jenis kulit

Mengandung mineral seperti zinc oxide dan titanium dioxide yang memantulkan sinar UV dari kulit.

Cepat meresap pada kulit sehingga nyaman digunakan yang diperkaya dengan uji kyoto matcha dan oatmeal.

 

2. Wardah UV Shield Tone Up Sunscreen Serum SPF 50+ PA+++

Wardah UV Shield Tone Up Sunscreen Serum SPF 50+ PA+++
Wardah UV Shield Tone Up Sunscreen Serum SPF 50+ PA+++

Susncreen ini memiliki formula unik yang dapat menetralkan warna kulit merah dan kusam karena dilengkapi dengan color correct formula, cocok untuk semua jenis kulit.

Tranexamic dan bright peptide untuk mencerahkan kulit pada wajah, memberikan finish segar.

Memberikan glow finish, sehingga tone up yang terpancar dari wajah masih terlihat natural.

 

3. Wardah UV Shield Essential Sunscreen Gel SPF 35 PA+++

Wardah UV Shield Essential Sunscreen Gel SPF 35 PA+++
Wardah UV Shield Essential Sunscreen Gel SPF 35 PA+++
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved