Contoh Naskah Pidato

CONTOH Naskah Pidato Hari Pahlawan Nasional 10 November, Pengingat Perjuangan

Inilah contoh naskah pidato memperingati Hari Pahlawan Nasional 10 November. Para pahlawan adalah sosok-sosok mulia yang telah mempersembahkan segalan

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Iwan Al Khasni
DOK. bappeko.surabaya.go.id
Tugu Pahlawan 

TRIBUNJOGJA.COM – Tanggal 10 November adalah salah satu momen peringatan penting bagi masyarakat Indonesia.

Sebab pada 10 November biasa diperingati Hari Pahlawan Nasional.

10 November ditetapkan sebagai Hari Pahlawan Nasional berkaitan dengan pada 10 November 1945 telah terjadi pertempuran di Surabaya dan mengorbankan ribuan nyawa.

Dari Pertempuran Surabaya itulah, 10 November pun ditetapkan Hari Pahlawan Nasional melalui Keppres No. 316 tahun 1959 pada 16 Desember 1959 oleh Presiden Soekarno.

Pada peringatan Hari Pahlawan Nasional, umumnya ada sejumlah rangkaian acara yang digelar, baik itu upacara maupun lomba.

Maka dari itu, inilah contoh naskah pidato memperingati Hari Pahlawan Nasional 10 November yang telah dirangkum oleh TribunJogja.com dari berbagai sumber.

Baca juga: 3 Contoh Teks Pidato Singkat Tema Hari Pahlawan 10 November 2023, Cocok untuk Upacara Sekolah

Contoh Naskah Pidato Hari Pahlawan Nasional

Assalamualaikum Wr. Wb.

Salam sejahtera untuk untuk kita semua.

Syalom, Oom Swastiastu, Namo Budhaya, Salam Kebajikan.

Sebelumnya memulai pidato hari ini, pertama – tama marilah kita panjatkan puji syukur kepada Allah SWT yang sudah memberikan rahmat beserta hidayah-Nya untuk kita semua.

Tak lupa juga sholawat serta salam senantiasa kita ucapkan kepada Nabi Muhammad SAW.

Hari ini adalah peringatan momen berharga dan sangat membekas, di mana kita bersama-sama merayakan Hari Pahlawan Nasional.

Pada kesempatan yang luhur ini, mari kita mengenang dan menghormati perjuangan para pahlawan kita yang telah berkorban dengan jiwa dan raga demi kemerdekaan dan menghormati tanah air kita, Indonesia.

Baca juga: 20 Kata-kata Bijak Pahlawan Indonesia, Bangkitkan Semangat Juang Sambut Hari Sumpah Pemuda

Para pahlawan adalah sosok-sosok mulia yang telah mempersembahkan segalanya demi kemerdekaan dan pelestarian bangsa kita.

Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved