MotoGP

Jadwal Moto GP Inggris dan Aturan Baru Penentu Kualifikasi

Aturan baru MotoGP langsung mulai diterapkan ketika MotoGP Inggris di Sirkuit Silverstone dimulai. Berikut Jadwal MotoGP Inggris selengkapnya

Penulis: Yoseph Hary W | Editor: Yoseph Hary W
Twitter MotoGP
Jadwal MotoGP Inggris - Foto ilustrasi 

TRIBUNJOGJA.COM - MotoGP Inggris digelar di Sirkuit Silverstone dengan penerapan aturan baru sesuai dengan keputusan Grand Prix Commission di tengah jeda musim panas ini.

MotoGP 2023 seri 9 ini dijadwalkan digelar setelah jeda musim panas. Aturan terbaru dari Grand Prix Commission menyebutkan bahwa penentu kualifikasi atau Q2 adalah catatan waktu P2 pada Jumat siang waktu setempat.

Aturan baru MotoGP ini langsung mulai diterapkan saat serangkaian jadwal MotoGP Inggris di Sirkuit Silverstone dimulai.

Jadwal MotoGP Inggris

Berikut Jadwal MotoGP Inggris selengkapnya, mulai dari sesi latihan bebas (P1 P2 P3 P4), kualifikasi, Sprint Race hingga puncak Race Moto GP Inggris di Sirkuit Silverstone:

Jumat 4 Agustus 2023

Pukul 15.00 - 15.35 WIB - Practice 1 Moto3

Pukul 15.50 - 16.30 WIB - Practice 1 Moto2

Pukul 18.25 - 18.45 WIB - Practice 1 MotoGP

Pukul 19.15 - 19.50 WIB - Practice 2 Moto3

Pukul 20.05 - 20.45 WIB - Practice 2 Moto2

Pukul 21.00 - 22.00 WIB - Practice 2 MotoGP

Sabtu 5 Agustus 2023

Pukul 14.40 - 15.10 WIB - Practice 3 Moto3

Pukul 15.25 - 15.55 WIB - Practice 3 Moto2

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved