Ramalan Zodiak
Terawangan Nasib Cintamu Berdasarkan Ramalan Zodiak Rabu, 29 Desember 2021
Bagaimanakah peruntungan asmara zodiakmu hari Rabu, 29 Desember 2021 ? Apakah Anda termasuk Zodiak beruntung atau zodiak kurang beruntung
Penulis: Mona Kriesdinar | Editor: Mona Kriesdinar
Anda terlalu sibuk dalam hal pekerjaan.
Efeknya, Anda tak memiliki waktu atau tidak memberikan cukup perhatian kepada pasangan Anda.
Padahal, keberhasilan Anda selama ini juga tak lepas dan peran serta si dia yang selalu mendampingi Anda dalam suka maupun duka.
Ia juga yang selalu memberikan dukungan dan dorongan ketika Anda berada dalam titik terendah hidup.
Jangan terlalu fokus pada urusan karier, bagilah waktu Anda secara adil bahwa Anda pun harus memberikan perhatian dan waktu yang cukup buat si dia.
Status : Kurang beruntung
9. Sagitarius
Ini adalah momen yang baik bagi Anda berdua.
Ikatan cinta Anda semakin kuat dari hari ke hari.
Anda pun merasakan kehangatan yang luar biasa ketika melewati hari bersama-sama.
Kisah cinta Anda memang sedang berada dalam puncaknya.
Tapi, tetap waspada terhadap berbagai macam kemungkinan.
Status : Beruntung
10. Capricorn
Hubungan Anda bisa berjalan lebih baik lagi jika Anda bisa meluangkan waktu lebih banyak untuk si dia.
Berikan waktu dan perhatian terutama pada akhir pekan atau pada saat hari libur.
Putuskan kontak Anda dengan berbagai hal yang berkaitan dengan pekerjaan.
Lalu pusatkanlah perhatian Anda untuk si dia.
Kemudian, lihatlah hasilnya.
Status : Beruntung
11. Aquarius
Anda tampaknya akan menjalani hari yang indah dengan pasangan Anda.
Biarkan sisi paling erotis dan romantis Anda muncul dan nikmati waktu Anda bersama.
Status : Beruntung
12. Pisces
Jangan terlalu khawatir dengan masa depan hubungan Anda.
Untuk kali ini, ikuti saja seperti air mengalir.
Waspada memang perlu, tapi mengkhawatirkan sesuatu yang belum tentu terjadi pun itu akan menimbulkan masalah.
Dan inilah yang Anda rasakan saat ini, terlalu takut dan khawatir hingga membuat Anda stres.
Status : Kurang beruntung
(*/Astrology)
