Benarkah Minum Air Hujan Aman bagi Tubuh? Ini Penjelasan Ahli

Apakah minum air hujan aman bagi tubuh? Peneliti dari Monash University melakukan penelitian untuk mencari jawabannya.

Editor: iwanoganapriansyah
IST
Ilustrasi Air hujan 

Ini dilakukan sebagai upaya untuk menurunkan risiko negatif yang mungkin ditimbulkan dari minum air hujan.

Air hujan yang telah ditampung, dapat digunakan untuk mencuci mobil atau menyiram tanaman.

Jika memang harus mengonsumsi air hujan, kumpulkan atau tampung ia pada sebuah ember atau baskom yang bersih dari kotoran.

Setelah ditampung, biarkan selama satu jam agar partikel berat di dalamnya dapat turun dan menempel pada dasar wadah.

Cara ini juga dapat menghambat pertumbuhan mikroorganisme yang terkandung.

Penampungan air hujan
Penampungan air hujan ()

Direbus dan Disaring

Untuk meningkatkan kualitas air hujan, dapat dilakukan dengan dua cara yaitu direbus dan disaring. Merebus air hujan hingga mendidih dapat membunuh bakteri.

Sementara, dengan disaring, zat-zat kimia, debu dan kontaminan lainnya dapat tersaring sehingga air lebih aman untuk diminum. (Nesa Alicia/HelloSehat/NGI)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved