Yogyakarta

4 Hal Tak Biasa yang Bisa Dilakukan di FKY 30

FKY yang biasa diadakan setiap tahunnya memang masih memiliki daya tarik besar bagi kaum muda.

Penulis: Hanin Fitria | Editor: Gaya Lufityanti
TRIBUNJOGJA.COM / Gaya Lufityanti
Suasana persiapan Panggung FKY 30 di Planet Pyramid Bantul, Selasa (31/7/2018). 

Dalam video tersebut pengunjung dapat merekam beberapa spot pagelaran FKY 30 yang mungkin terlihat unik dan menarik.

Video tersebut dapat diunggah ke dalam akun media sosial sebagai kenang-kenangan setelah menikmati pagelaran FKY 30

2. Review wisata kuliner

Pagelaran FKY 30 memang tak hanya menghadirkan wisata kesenian bagi pengunjungnya.

Dalam pagelaran tersebut juga terdapat banyak wisata kuliner yang dapat diicipi oleh pengunjung.

Pengunjung juga dapat membuat review maupun list kuliner terfavorit setelah mengunjungi pagelaran FKY 30.

Baca: Panggung Musik Elektronik “STEALTH” FKY 30 Hadirkan Musik Penanda Zaman

3. Selfi dan Wefie

Tentu saja dengan banyak spot unik di oagelaran FKY 30, pengunjung dapat melakukan berbagai macam pose selfie.

Selain itu pengunjung juga dapat berfoto bersama ‘rombongan’ atau melakukan wefie.

4. Berburu kuliner unik

Selain mereview kuliner, pengunjung juga dapat berburu kuliner unik di pagelaran FKY 30.

Tentu saja di dalam pagelaran FKY 30 akan ada banyak wisata kuliner yang mungkin jarang ditemui oleh pengunjung. (*)
 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved