Pagi Ini, Simpang Tiga Tembi Jalan Parangtritis Lengang
Arus lalu lintas di simpang tiga Tembi Jalan Parangtritis km 8.2, pagi ini, Rabu (07/03/2018) pukul 08.30 WIB terpantau lengang.
Penulis: Ahmad Syarifudin | Editor: Hari Susmayanti
Tribun Jogja/ Ahmad Syarifudin
Arus lalu lintas di simpang tiga Tembi Jalan Parangtritis km 8.2 pagi ini, Rabu, (07/03/2018) pukul 08.30 WIB terlihat lengang.
TRIBUNJOGJA.COM - Arus lalu lintas di simpang tiga Tembi Jalan Parangtritis km 8.2, pagi ini, Rabu (07/03/2018) pukul 08.30 WIB terpantau lengang.
Kendaraan yang melaju di Jalan Parangtritis terpantau cukup lengang.
Kendaraan roda dua dan roda empat berjalan saling mendahului.
Begitu juga kendaraan yang melaju dari arah Jalan Cepit-Tembi menuju Jalan Parangtritis, juga terpantau lengang.
Di simpang tiga ini tidak ada antrean mengular.
Kendaraan yang tengah menunggu di sekitar Alat Pemberi Isyarat lalu lintas (Apill) terlihat hanya sedikit.
Arus lalu lintas normal. (tribunjogja)
