Lokasi SIM Keliling Ditlantas Polda DIY 29 November 2017: Kecamatan Godean dan Puro Pakualaman
Rabu (29/11/2017) Ditlantas Polda DIY dan Polresta Yogyakarta melakukan kegiatan rutin, yaitu SIM keliling.
Penulis: Rizki Halim | Editor: Ikrob Didik Irawan
Laporan Reporter Tribun Jogja Rizki Halim
TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - Rabu (29/11/2017) Ditlantas Polda DIY dan Polresta Yogyakarta melakukan kegiatan rutin, yaitu SIM keliling.
Lokasi yang akan disinggahi SIM keliling pada hari ini antara lain.
Di Godean, SIM keliling akan berada di Kantor Kecamatan Godean yang akan berlangsung sejak pukul 09.00 hingga 12.00.
Selain di Kalasan, SIM keliling juga akan berada di LPP Yka dan Puro Pakualaman pada pukul 09.00 hingga 12.00. (*)
