Gerhana Bulan Malam Ini, Ada 5 Mitos Seramnya
Bagi kamu yang tinggal di pulau Sumatera, Jawa, dan Kalimantan, gerhana bisa disaksikan mulai pukul 00.23 hingga 02.18 WIB.
Baca: Gerhana Bulan Malam Ini - Umat Muslim Disunnahkan untuk Salat, Begini Cara Menunaikannya
2. Kemunculan Naga
Orang-orang Tiongkok percaya bahwa seekor naga raksasa tengah menelan bulan pada saat gerhana.
Untuk menakuti-nakuti sang naga, orang dewasa akan menyembunyikan petasan untuk mengusir naga tersebut.
Baca: Legenda Putri Kerajaan Nikahi Naga Penunggu Gua Pindul
3. Serangan terhadap Raja di Bumi
Menurut E. C. Krupp, direktur Observatorium Griffith di Los Angeles, California, zaman kuno menyakini apa yang terjadi di bulan mempengaruhi Bumi.
Dalam budaya Mesopotamia, orang-orang memandang gerhana bulan sebagai serangan terhadap raja mereka.
"Untuk mengantisipasi gerhana, mereka akan memasang seorang raja pengganti yang akan menanggung risiko serangan apa pun."
"Dia akan diperlakukan dengan baik layaknya raja. Sementara itu, raja yang sebenarnya berpura-pura menjadi seorang warga biasa."
"Begitu gerhana bulan itu usai, pengganti raja biasanya lenyap begitu saja."
Krupp menyebutkan kemungkinan pengganti raja itu telah dibunuh atau diracun.
Baca: Wanita Berambut Panjang dalam Lukisan Menyeramkan Ini Ternyata Anak Raja Gula Asal Semarang
4. Bulan dimakan Batara Kala
Di Indonesia, tepatnya di Bali, pada saat gerhana, dipercaya bahwa matahari atau bulan tengah dimakan raksasa yang tengah marah.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/gerhana-bulan-penumbral_1_20160322_143828.jpg)