PLN Akan Ganti Tiang Retak di Wonosari
PLN akan melakukan penggantian tiang retak dan pemotongan pohon dekat jaringan pada sekitar pukul 09.00 sampai 13.00 WIB.
Penulis: Gaya Lufityanti | Editor: oda
ilustrasi PLN
Laporan Reporter Tribun Jogja, Gaya Lufityanti
TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - Pemadaman listrik kembali akan terjadi pada Sabtu (30/4/2016). Kali ini Wonosari akan menjadi lokasi pemadaman listrik oleh PT PLN (Persero) Area Yogyakarta.
PLN akan melakukan penggantian tiang retak dan pemotongan pohon dekat jaringan pada sekitar pukul 09.00 sampai 13.00 WIB.
Akibatnya, wilayah Mijahan, Baleharo, Selang dan sekitarnya mengalami padam listrik. (tribunjogja.com)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/pln_0204.jpg)