Ini Tips Sederhana Berhemat Listrik
Penghematan dapat dilakukan terhadap penggunaan alat-alat listrik.
Penulis: Gaya Lufityanti | Editor: oda
Laporan Reporter Tribun Jogja, Gaya Lufityanti
TRIBUNJOGJA.COM, YOGYA - TRIBUN, bagaimana caranya agar pemakaian listrik bisa lebih hemat? +6281328480xxx
Penghematan dapat dilakukan terhadap penggunaan alat-alat listrik, antara lain :
a. Hidupkan seperlunya, matikan selebihnya yang tidak diperlukan
b. Pergunakan mesin cuci, setrika apabila cucian sudah banyak
c. Jangan penuhi kulkas dengan makanan atau sayuran secara berlebihan atau penuh
d. Jangan masukkan makanan atau minuman panas ke dalam kulkas
e. Pergunakan bak penampung untuk mesin pompa air
f. Apabila menghidupkan AC, tutup jendela/pintu rapat-rapat kalau perlu tutup jendela dengan gorden untuk menghindari sinar matahari langsung. (tribunjogja.com)
Kardiman Paulus
Humas PT PLN (Persero) Area Yogyakarta
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/listrik_dhfdhs_20160211_192414.jpg)