Siswa SMP Pawai Kelulusan Sampai Malam
Sejumlah anak siswa SMP di Kabupaten Pekalongan, hingga pukul 19.30 masih melakukan pawai merayakan kelulusan, Rabu (10/6/2015)
Editor:
Ikrob Didik Irawan
Tribun Jateng/Raka F Pujangga
Sejumlah anak siswa SMP di Kabupaten Pekalongan, hingga pukul 19.30 masih melakukan pawai merayakan kelulusan, Rabu (10/6/2015).
TRIBUNJOGJA.COM, PEKALONGAN - Sejumlah anak siswa SMP di Kabupaten Pekalongan, hingga pukul 19.30 masih melakukan pawai merayakan kelulusan, Rabu (10/6/2015).
Secara bergerombolan mereka menggunakan sepeda motor seenaknya, sehingga mengganggu pengendara lainnya.
Baju seragam sekolah itu, dicoret-coret menggunakan cat pylox. Bahkan beberapa di antara siswa itu berambut merah.
Kemudian, sejak pagi hari pantauan Tribun Jateng di Comal sekitar pukul 09.30. Sejumlah siswa pawai menggunakan sepeda motor.
Klakson sepeda motor itu dibunyikan sepanjang perjalanan. (Tribun Jateng/Raka F Pujangga)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/pawai-smp_1006_20150610_204036.jpg)