Huawei MatePad 12 X: Spesifikasi dan Harga Tablet Pendamping Beraktivitas

Huawei MatePad 12 X hadir dengan peningkatan menyeluruh mulai dari layar, performa, hingga kamera yang membuatnya siap jadi pendamping aktivitasmu.

|
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Joko Widiyarso
www.consumer.huawei.com
Tampilan Huawei MatePad 12 X dengan 2 varian warna yang menunjukkan desain depan dan belakang. 

Respons tulisannya super cepat, dan keyboardnya ringan serta nyaman buat ngetik panjang.

10. Desain

Desain Huawei MatePad 12 X
Desain tipis dari Huawei MatePad 12 X dengan ketebalan 5,9mm dan berat 555 gram sehingga mudah dibawa.

Bobot dari Huawei MatePad 12 X hanya 555 g dengan ketebalan 5,9 mm.

Desain tersebut membuat Huawei MatePad 12 X mudah untuk dibawa ke mana-mana. 

Desain tipis ini tetap solid dan terasa premium saat digenggam.

Baca juga: Spesifikasi dan Harga Motorola Moto Pad 60 Neo: Tablet Harga Terjangkau

Isi dalam Kotak

  • 1 x Tablet (baterai terpasang)
  • 1 x Adaptor Huawei SuperCharge
  • 1 x Kabel USB Tipe-C
  • 1 x Panduan Memulai Cepat
  • 1 x Kartu Garansi (Tergantung pasar)
  • Kain poles untuk PaperMatte Edition
  • 1 x Huawei Smart Magnetic Keyboard (Didukung oleh NearLink)

Varian dan Harga

Huawei MatePad 12 X tersedia dalam warna White dan Greenery.

Dilansir dari www.consumer.huawei.com, Huawei MatePad 12 X dijual dengan harga Rp. 8.999.000.

Dengan kombinasi layar jenih, prosesor kencang, dan baterai tahan lama Huawei MatePad 12 X menjadi tablet andalan yang siap mendampingi aktivitas seharian.

(MG Yustama Alfido Reanoka)

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved