Film Bioskop
Sinopsis Film Sosok Ketiga Lintrik Segera Tayang, Aulia Sarah dan Adinda Thomas Hadapi Pelet Kuno
Kembali memerankan karakter di genre horor, Aulia Sarah menegaskan ia tak takut dikenal orang dengan citra tersebut, sebab semua yang ia lakoni
Penulis: Bunga Kartikasari | Editor: Bunga Kartikasari
Kecurigaan memuncak saat Naura (Aulia Sarah), seorang wanita kaya, diketahui menjalin hubungan terlarang dengan Ario dan menggunakan ilmu pelet Lintrik kekuatan mistis kuno untuk memengaruhi hati Ario secara gaib.
Konflik rumah tangga yang mendalam ini membuat kehidupan Andin mulai mengalami gangguan-gangguan gaib, dari penampakan, tekanan psikologis, hingga ketegangan yang mengancam nyawa.
Adinda Thomas menegaskan bahwa film ini membawa pesan yang relate dengan para penonton, khususnya perempuan Indonesia.
“Di film ini aku ingin menggarisbawahi bahwa film ini mengangkat rasa takut wanita Indonesia. Sangat relate apa yang kalian takuti dalam rumah tangga, dalam bisnis. (Perasaan itu) mungkin ada di film ini sehingga akan merasa dekat banget begitu nomton film ini. Selain ada pesan moral yang diambil juga ada hiburan yang didapat setelah nonton film ini,” tutupnya.
Selain Adinda Thomas dan Aulia Sarah, film ini juga dimainkan oleh Wafda Saifan, Atiqah Hasiholan, Nugie, Adzwa Aurel, Alifah Lubis, Saputra Kori, Kukuh Prasetyo Kudamai, King Radja Nasution, Iris, Raffan Al Arryan, Benedictus Siregar, dan Dilan Janiyar.
Sosok Ketiga: Lintrik akan tayang di bioskop seluruh Indonesia mulai 6 November 2025.
( Tribunjogja.com / Bunga Kartikasari )
Sosok Ketiga: Lintrik
sinopsis Sosok Ketiga Lintrik
film horor
Bioskop
Aulia Sarah
Adinda Thomas
Tribunjogja.com
| Perempuan Pembawa Sial: Film Horor Kutukan Bahu Laweyan Sudah Tayang, Ada Promo Beli 1 Gratis 1 |
|
|---|
| Ending The Conjuring: Last Rites, Inilah Akhir Perjalanan Ed dan Lorraine Warren |
|
|---|
| Kontroversial, Film Merah Putih One For All Terpantau Tidak Tayang di Bioskop Yogyakarta |
|
|---|
| SINOPSIS Film Korea My Daughter is a Zombie, Bukti Cinta Ayah Pada Anaknya |
|
|---|
| Cetak Sejarah, Jumbo Resmi Jadi Film Indonesia Nomor 1 Terlaris Sepanjang Masa di Hari ke-63 Tayang |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.