5 Contoh Puisi Singkat dan Simpel Bertema Sumpah Pemuda 2025
Sumpah Pemuda merupakan momen dimana ikrar sumpah pemuda disuarakan oleh para pemuda.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Joko Widiyarso
Tanah dan air menghampar negeri
Memberikan kemegahan tersendiri
Pemuda di negeri tercinta
Bersatu menjaga tanah air
Bersatu membela bangsa
Bersatu melestarikan bahasa
Pemuda di negeri terjanji
Berjanji menjaga tanah air
Berjanji membela bangsa
Berjanji melestarikan bahasa
3.Sumpah Pemuda
Ketika janji diikrarkan
Menyatukan semua pemuda bangsa
Memulai perjuangan persatuan
Demi menjaga tanah, bangsa, dan bahasa

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.