Doa Pagi: Aku Mengusir Setan dan Menyembuhkan Orang Hari Ini dan Esok
Dengan memulai hari dalam doa, kita diajak untuk menghadirkan Tuhan dalam setiap langkah dan keputusan yang akan diambil.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Hari Susmayanti
“Sungguh, rumahmu ini akan ditinggalkan dan menjadi sunyi! Tetapi Aku berkata kepadamu, kalian tidak akan melihat Aku lagi hingga pada saat kamu berkata, ‘Terberkatilah Dia yang datang atas nama Tuhan’.”
Lukas 13: 35
Ayat ini mengingatkan kita bahwa setiap langkah hidup bukanlah kebetulan, melainkan bagian dari rencana indah yang Tuhan siapkan bagi kita.
Ketika kita mengawali hari dengan doa, kita belajar untuk menaruh harapan dan kepercayaan penuh kepada penyelenggaraan kasih-Nya.
Di tengah kesibukan dan tantangan yang mungkin kita hadapi hari ini, marilah kita tetap melangkah dengan hati yang tenang dan bersyukur.
Dengan hati yang penuh iman, marilah kita percaya bahwa kasih dan penyertaan Tuhan akan selalu menyertai setiap langkah kita. Selamat beraktivitas, Tuhan memberkati.
(MG Brigita Cehnel Estri Dwi Pangastuti)
| Doa Pagi: Kasih Tuhan Tak Terbatas Pada Aturan dan Waktu |   | 
|---|
| Novena kepada Santo Rafael, Novena Bimbingan untuk Mencari Pasangan Hidup |   | 
|---|
| Doa Pagi: Banyak Orang Akan Berusaha Untuk Masuk, Tetapi Tidak Akan Dapat |   | 
|---|
| Tata Cara dan Panduan Doa Rosario |   | 
|---|
| Doa Katolik Singkat Memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober |   | 
|---|


 
                 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
						
					 
				
			 
											 
											 
											 
											 
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.