Berita Video

Kenaikan Pangkat Mayor Teddy Dinilai Janggal, Ini Penjelasan TNI AD

Kepala Dinas Penerangan TNI AD Brigjen Wahyu Yudhayana membantah anggapan ada kejanggalan di balik kenaikan pangkat Sekretaris Kabinet Mayor Teddy.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Agus Wahyu

TRIBUNJOGJA.COM - Kepala Dinas Penerangan TNI Angkatan Darat Brigjen Wahyu Yudhayana membantah anggapan bahwa ada kejanggalan di balik kenaikan pangkat Sekretaris Kabinet Mayor Teddy Indra Wijaya menjadi letnan kolonel.

Wahyu menegaskan bahwa kenaikan pangkat Mayor Teddy sudah sesuai dengan surat keputusan dari Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto, dan bukan hanya berdasarkan surat perintah dari Kepala Staf Angkatan Darat. (*)

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved