Agenda Jogja

Jadwal Event di Jogja Rabu 11 September 2024 

Jogja selalu penuh dengan acara-acara menarik yang sayang untuk dilewatkan, mulai dari agenda seni tradisi dan budaya, hingga aneka festival

Penulis: Santo Ari | Editor: Joko Widiyarso
visitingjogja.jogjaprov.go.id
Tugu Jogja 

TRIBUINJOGJA.COM - Ayo meriahkan hari-harimu dengan mendatangi berbagai event seru di Jogja.

Kota budaya ini selalu penuh dengan acara-acara menarik yang sayang untuk dilewatkan, mulai dari agenda seni tradisi dan budaya,  hingga aneka festival seperti kuliner dan belanja. 

Jangan lewatkan keseruannya, ajak terkasih ke acara di bawah ini :  

1. Wayang Orang

Museum Sonobudoyo menggelar pertunjukan wayang orang. Ini jadwalnya : 


Hari/tanggal : Rabu 11 September 2024 
Episode : Bimo Bothok
Grup penyaji : Tirto Mantomo 
 
Pertunjukan berlangsung pada :
Pukul : 20.00-21.15 WIB
Lokasi : Gedung Semar (Pendopo timur) Museum Sonobudoyo.

Tiket dapat dibeli secara langsung pada hari pertunjukan mulai pukul 19.00 - 20.45 WIB.
HTM domestik Rp 20 ribu, turis asing Rp 50 ribu. 


2. Pentas Paket Wisata Srimanganti 

Pentas Paket Wisata Srimanganti merupakan serangkaian pergelaran rutin yang digelar untuk wisatawan yang berkunjung ke Keraton Yogyakarta. 

Serangkaian pementasan ini dapat disaksikan langsung di Bangsal Srimanganti Keraton Yogyakarta. 

Berikut Jadwal Pentas Paket Wisata Srimanganti hari ini : 

Rabu, 11 September 2024
Wayang Golek oleh Ki MB Cerma Darminta (PEPADI Sleman) lakon "Jumenengan Mesir" 

Pementasan ini dapat disaksikan langsung di Bangsal Srimanganti Keraton Yogyakarta setiap pukul 09.00 - 11.00 WIB dengan membeli tiket masuk Museum Kedhaton Keraton Yogyakarta yang berada di area Kamandhungan Lor (plataran Keben)

Baca juga: REAL MADRID: Aurelien Tchouameni ke Arsenal? Ini Penjelasan Fabrizio Romano

3. Event di SCH 

Temukan momen sempurna dengan event-event seru yang hadir di Sleman City Hall.  

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved