Berita Video

Perundingan Israel-Hamas Buntu, AS Keluarkan Peringatan Keras

Washington mengeluarkan peringatan untuk Israel, bahwa Angkatan Laut AS tidak dapat terus melindungi Israel selamanya.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Agus Wahyu

TRIBUNJOGJA.COM - Washington mengeluarkan peringatan untuk Israel, bahwa Angkatan Laut AS tidak dapat terus melindungi Israel selamanya.

Peringatan ini muncul saat militer AS bersiap menghadapi kegagalan negosiasi gencatan senjata Gaza antara Hamas dan Israel.

Washington telah memperingatkan Tel Aviv bahwa pasukan angkatan laut AS tidak dapat dikerahkan tanpa batas waktu ke kawasan Asia Barat untuk melindungi Israel. (*)

Sumber: Tribun Jogja
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved