Lirik dan Terjemahan

Lirik dan Terjemahan Lagu One Direction - Little Things

Berikut dibawah ini merupakan lirik lagu dan terjemahan One Direction berjudul Litle Things, telah dirangkum dari berbagai sumber : 

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Joko Widiyarso
- Transpose +

TRIBUNJOGJA.COM- One Direction memiliki segudang lagu yang masih sampai saat ini didengar, tak terkecuali lagu berjudul Little Things.

Lagu yang dibawakan One Direction yang satu ini kemduian dikumpulkan pada album Take Me Home : Yearbook, telah rilis pada tahun 2012.

Potret One Direction saat mulai debut bermusik.
Potret One Direction saat mulai debut bermusik. (Billboard)

Lagu Litle Things yang diciptakan One Direction menceritakan tentang sepasang kekasih yang menemukan hal yang detail dari kekasihnya sehingga semakin jatuh cinta. 

Lagu Little Things yang dibawakan One Direction membuat penggemar rindu dengan hadirnya boyband fenomenal tersebut.

Berikut dibawah ini merupakan lirik lagu dan terjemahan One Direction berjudul Litle Things, telah dirangkum dari berbagai sumber : 

Zayn: 

Your hand fits in mine

Tanganmu begitu pas saat kugenggam 

Like it's made just for me 

Seakan memang tanganmu tercipta untukku 

But bear this in mind 

Tapi camkanlah 

It was meant to be 

Memang ditakdirkan begitu

And I'm joining up the dots

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved