Agenda Jogja

PBTY 2024 Tanpa Festival Kuliner, Ada 7 Ruang Pameran Seni & Budaya di Hoo Hap Hwee, Cek Jadwalnya!

Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta (PBTY) 2024 berlangsung tanpa festival kuliner ya, Tribunners. Berikut jadwal pelaksanaan PBTY XIX 2024:

Instagram @instagram.com/pekanbudayationghoayogyakarta
Pekan Budaya Tionghoa Yogyakarta (PBTY) 2024 

- Pertunjukkan Barongsai dan Liong
- Pertunjukan Tarian Tradisional, Chinese, Akulturasi, dan Modern
- Pertunjukkan Penyanyi Lagu Chinese
- Pertunjukkan Wushu
- Pertunjukkan Tai Chi dan Kungfu
- Penampilan Drama Tradisi Pernikahan Adat Chinese
- Penampilan Drama Tradisi “JingLau” (Berbakti kepada orang tua)
 
3. Sarasehan Maestro Tari “Didik Nini Thowok”

Judul : “Kontribusi Peranakan Keturunan Tionghoa dalam Seni Budaya di Nusantara”
Jadwal : Kamis, 07 Maret 2024
Pukul : 10.00 - 12.00 WIB
 
4. Sarasehan with Indrawati Gan (Generasi Ke-Empat Keluarga Gan)

Judul : “Tok Wie Batik untuk Meja Sembahyangan “
Jadwal : Selasa, 05 Maret 2024
Pukul : 14.00 - 15.30 WIB
 
5. Pengobatan Alternatif Gratis : Layanan Chiropractic, Akupuntur dan Pijat Tradisional

Jadwal : Rabu, 06 Maret 2024 dan Jumat, 08 Maret 2024
Pukul : 14.00 - 16.00 WIB
 
6. Fortune Teller dan Face Panting Shio

Jadwal : Senin - Minggu, 04 - 10 Maret 2024
Pukul : 16.00 - 20.00 WIB
 
7. Stand Pernak Pernik

Jadwal : Senin - Minggu, 04 - 10 Maret 2024
Pukul : 16.00 - 20.00 WIB
 
8. Lomba Mewarnai untuk Anak dan Pelajar

Jadwal : Sabtu, 09 Maret 2024
Pukul : 10.00 - 12.00 WIB

 

( Tribunjogja.com / Bunga Kartikasari )

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di

    Berita Terkini

    Berita Populer

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved