Rangkuman Pengetahuan Umum

30 Oktober Diperingati Sebagai Apa Saja? Salah Satunya Hari Mantan Kekasih

Terdapat beberapa peringatan yang terjadi di tanggal 30 Oktober ini. Peringatan tersebut tentu terjadi setiap tahunnya di tanggal 30 Oktober.

Penulis: Tribun Jogja | Editor: Ikrob Didik Irawan
pixabay
30 Oktober Diperingati Sebagai Apa Saja? Salah Satunya Hari Mantan Kekasih 

TRIBUNJOGJA.COM – 30 Oktober 2023 jatuh pada hari Senin, ternyata memiliki beberapa peringatan.

Terdapat beberapa peringatan yang terjadi di tanggal 30 Oktober ini.

Peringatan-peringatan tersebut tentu terjadi setiap tahunnya di tanggal 30 Oktober ini.

Berikut daftar peringatan tersebut dari berbagai sumber:

Baca juga: Tanggalan Jawa Hari Senin Wage 30 Oktober 2023 - 14 Bakda Mulud 1957 - 15 Rabiul Akhir 1445 H

1. Hari Mantan Kekasih atau Ex Boyfriend Day

Hari Mantan Kekasih ini merupakan hari mantan yang diperingati secara internasional setiap tanggal 30 Oktober.

Di tanggal 30 Oktober ini pada hari mantan sedunia, banyak yang menyisakan satu waktu untuk merefleksikan perjalanan hidup yang terdapat di masa lalu.

Di hari ini bukan berarti hari khusus untuk kekasih kalian di masa lalu yang dapat saja menyisakan kenangan dan luka.

Bukan hanya perihal mantan kekasih, hari ini juga memiliki makna lain yang mendalam.

Pada tanggal 30 Oktober di Hari Mantan Kekasih ini merujuk pada seluruh hal tidak mengenakan yang pernah kalian alami di masa lalu.

Entah perlakuan tersebut merupakan perlakuan kasar dari seseorang, pengkhianatan, perselingkuhan, maupun hal buruk lainnya.

Maka, National Text Your Ex Day bermakna untuk mengajak kalian untuk memaafkan segala hal buruk agar dapat hidup dalam kedamaian.

Hari Mantan Kekasih ini diperingati untuk dapat melakukan banyak kegiatan positif untuk memaafkan segala masa lalu yang buruk.

2. Hari Oeang Republik Indonesia (ORI)

Pada setiap tanggal 30 Oktober juga diperingati sebagai Hari Oeang Republik Indonesia (ORI).

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 1 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
  • Ikuti kami di
    AA

    Berita Terkini

    © 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved