Lirik Lagu dan Terjemahan
Lirik dan Terjemahan Lagu Paradise - Coldplay
Lewat Lagu Paradise ini, Chris Martin dkk mendorong pendengarnya untuk maju menggapai harapan walau rintangan terus menghadang.
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Gaya Lufityanti
Tribunjogja.com - Single bertajuk Paradise pertama kali diluncurkan Coldplay pada tahun 2019.
Lagu ini berhasil masuk nominasi Grammy Award untuk kategori Best Pop Duo/Group Performance.
Lewat Lagu Paradise ini, Chris Martin dkk mendorong pendengarnya untuk maju menggapai harapan walau rintangan terus menghadang.
Baca juga: Lirik Lagu dan Terjemahan The Scientist - Coldplay, Nobody Said it Was Easy
Berikut Lirik Lagu Paradise - Coldplay :
Ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh
Ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh
Ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh
Ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh, ooh-ooh-ooh
When she was just a girl
(Ketika dia masih seorang gadis)
She expected the world
(Dia mengharapkan dunia)
But it flew away from her reach
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/jogja/foto/bank/originals/Lirik-dan-Terjemahan-Lagu-Paradise-Coldplay.jpg)