Arti Mimpi
6 ARTI MIMPI Makan Bersama Keluarga, Teman, Rekan Kerja, Tetangga dan Anak-anak
Mimpi makan bersama teman kerja menandakan adanya sebuah momen kebahagiaan. Momen bahagia ini adalah harapan setiap orang yang bisa membuat hidup
Penulis: Tribun Jogja | Editor: Joko Widiyarso
2. Mimpi makan bersama keluarga
Makan bersama keluarga akan identik dengan hubungan keluarga yang harmonis, penuh kehangatan, kedekatan, dan kebahagian.
Ternyata dalam primbon mimpi ini memiliki arti yang baik,mimpi ini menunjukkan adanya saling mendukung di dalam keluarga tersebut.
Tapi ada juga yang mengatakan bahwa mimpi makan bersama keluarga turut menandakan terjadinya kemiskinan.
3. Mimpi makan bersama rekan kerja

Mimpi makan bersama teman kerja menandakan adanya sebuah momen kebahagiaan.
Momen bahagia ini adalah harapan setiap orang yang bisa membuat hidup terasa lebih tenang.
4. Mimpi makan bersama orang yang disukai
Makan bersama orang yang disukai tentu akan menjadi momen indah yang sangat romantis.
Namun ternyata mimpi ini menandakan pertanda yang tidak baik.
Mimpi makan bersama orang yang disukai berkaitan dengan kesedihan yang akan kamu alami.
Jadi, berhati-hatilah dalam setiap momen yang kamu jalani.
5. Mimpi makan bersama teman
Momen makan bersama teman tentu akan menjadi momen yang sangat menyenangkan.
Namun siapa sangka mimpi ini menandakan pertanda buruk.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.